Pengaruh Brand Awareness Dan Perceived Quality Terhadap Keputusan Pembelian Pada Kopi Kenangan Cabang Kota Palembang
DOI:
https://doi.org/10.31851/jmwe.v21i2.16118Abstract
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh brand awareness dan perceived quality terhadap keputusan pembelian pada kopi kenangan cabang Kota Palembang. Penelitian ini menggunakan sampel 100 responden yang memiliki kriteria berumur lebih dari 17 tahun dan pernah membeli kopi kenangan 6 bulan terakhir. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini didapat melalui kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi Berganda. Berdasarkan hasil analisis disimpulkan bahwa brand awareness dan perceived quality berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian.
Kata Kunci: Brand Awareness, Perceived Quality, Keputusan Pembelian.
ABSTRACT
This research aims to determine the influence of brand awareness and perceived quality on purchasing decisions for the Palembang City branch of Memories Coffee. This research used a sample of 100 respondents whose criteria were more than 17 years old and had bought memorable coffee in the last 6 months. The data collection method used in this research was obtained through a questionnaire. The data analysis technique used is multiple regression analysis. Based on the results of the analysis, it is concluded that brand awareness and perceived quality have a positive and significant effect on purchasing decisions.
Keywords : Brand Awareness, Perceived Quality, Purchasing Decisions.
References
Aaker, David. (2014). Building Strong Brands. (A. Baderi, Trans.). Jakarta, Bumi Aksara.
Adam, Muhammad. (2015). Manajemen Pemasaran Jasa Teori dan Aplikasi. Bandung: Alfabeta.
Akkucuk, Ulas dan Esmaeili, Javad. (2016). The Impact of Brands on Consumer Buying Behavior: An Empirical Study on Smartphone Buyers. Journal of Research in Business & Social Science, Volume 5, Nomoor 4, 01-16.
Chandra, S. (2014). The Impact of Customer Experience toward Customer Satisfaction and Loyalty of Ciputra World Surabaya. Universitas Kristen Petra, Fakultas Ekonomi.
Durianto, Darmadi, Sugiarto dan Sitinjak, Tony. (2017). Strategi Menaklukan Pasar Melalui Riset Ekuitas dan Perilaku Merek, Jakarta, Gramedia Pustaka Utama.
sari, RA Putu dan Sukaatmaja, I Putu Gede. (2017). Pengaruh Brand Awareness Terhadap Purchase Intension Dimediasi oleh Perceived Quality dan Brand Loyalty. E-Jurnal Manajemen Unud, Volume 6, Nomot 12. Hlm 6620-6650.
Firmansyah, Anang M. (2019). Pemasaran Produk dan Merek (Planning & Strategy). Surabaya, CV Penerbit Qiara Media.
Fitri, Nur Rizky. (2020). Pengaruh Brand Awareness dan Perceived Quality terhadap Keputusan Pembelian yang di Moderasi Green Marketing (Studi Pada Konsumen KFC di Kota Malang). Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim, Fakultas Ekonomi.
Ghozali, Imam. (2016). Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program. IBM SPSS 23 (Edisi 8). Cetakan ke VIII. Semarang, Badan Penerbit.
Gifari, Hazbi Muhammad. Dkk. (2021). Analisis Keunggulan Bersaing Kopi Kenangan di Jakarta Selatan. Korelasi: Konferensi Riset Nasional Ekonomi, Manajemen, dan Akuntansi. Volume 2, Nomor 1, 789-805.
Gumilang, Bohdan Pascal., dkk. (2022). Pengaruh Perceived Quality Dan Brand Experience Terhadap Keputusan Pembelian Motor Yamaha Mio (Studi Pada Yamaha Flagship Shop (Fss) Kota Semarang). Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis, Volume 11, Nomor 3, 420-432.
Hafizni, R dan Sandra, E. (2022). Pengaruh Brand Equity Dan Online Reviews Terhadap Minat Beli Online Generasi Millenial Di Kota Padang. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, Volume 9, Nomor 2. 423-428.
Hapsari, Sekar dkk. (2022). Analisis Pengaruh Store Atmosphere dan Perceived Quality terhadap Keputusan Pembelian dan Kepuasan Konsumen di Kedai Kopi (Coffee Wae). Jurnal Kolaboratif Sains, Volume 5, Nomor 7, hlm 419-426.
Indrasari, M. (2019). Pemasaran dan Kepuasan Pelanggan. Unitomo Press.
Indriyani, Susi. (2017). The Effect Of Brand Equity On Customer's Retention Top White Coffee In Bandar Lampung. 3rd International Conferences on Information Technology and Business (ICTB). 61-69.
Keller, Lane, Kevin. (2013). Strategic Brand Management, England: PreMediaGlobal
Koapaha, D Janet dan Tumiwa, Johan. (2016). The Effect of Brand Equity on Consumer Buying Behavior in Starbucks Manado Town Square. Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi. Volume 4, Nomor 1, 1178-1188. Doi: 10.35794/emba.v4i1.11875.
Kotler, Philip and Gary Amstrong. (2016). Prinsip-prinsip Pemasaran. Edisi 13. Jilid 1. Jakarta:Erlangga
Kotler, Philip dan Kevin, L Keller. (2016). Marketing Management, Edisi ke 15. New Jersey, Pearson Pretice Hall.
Lazuardi, F., & Aziz, F. (2023). Pengaruh Perceived Quality Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Ups’ café & Eatery. eProceedings of Management, 10(1).
Muthiah, F., & Setiawan, B. (2019). Pengaruh Brand Awareness, Brand Characteristic, dan Emotional Branding terhadap Keputusan Pembelian. Jurnal Ilmiah Manajemen Kesatuan, 7(2), 259-267.
Panjaitan, Roymon dan Zusrony, Edwin. (2022). Café-Relevant Value and Brand Awareness on Purchase Intention: Empirical Study of Local Brand Cafe. Inovbiz: Jurnal Inovasi Bisnis X Seri Manajemen Investasi dan Kewirausahaan. 145-153.
Park, Choi-I dan Namkung, Young. (2022). The Effects of Instagram Marketing Activities on Customer-Based Brand Equity in the Coffee Industry. Journal of Sustainability, Volume 14, nomor 1657, 1-15.
Pebrianti, W., Arweni, A., & Awal, M. (2020). Digital Marketing, E-Wom, Brand Awareness Dan Keputusan Pembelian Kopi Milenial. Jurnal Ilmu Ekonomi & Sosial Unmus, 11(1), 48-56.
Putri, A Tria. Dkk. (2018). Pengaruh Brand Image dan Perceived Quality terhadap Keputusan Pembelian Produk Kosmetik La Tulipe di Kota Padang. Jurnal EcoGen. Volume 1, Nomor 4, hlm 734-743.
Ramadhan, Randi. (2017). The Effect Of Brand Awareness And Perceived Quality On Customer Satisfaction Of Starbucks Coffee In Malang. Universitas Brawijaya, Fakultas Ekonomi dan Bisnis.
Riyanto, S dan Hatmawan A.A. (2020). Metode Riset Penelitian Kuantitatif Penelitian di Bidang Manajemen, Teknik, Pendidikan dan Eksperimen. Yogyakarta: Deepublish.
Rizal Muhammad dan Yudha J. (2019). Prilaku Generasi Milenial dalam Memilih Warung Kopi (Studi di Kota Langsa). Jurnal Manajemen dan Keuangan, Volume 8, Nomor 3. 354-365.
Rungsrisawat S dan Sirinapatpokin S. (2019). Impact of brand equity on consumer purchase intent. Utopía y Praxis Latinoamericana. Volume 24, Nomor 6. 360-369.
Septiawan, E, I Putu dan Suryani, Alit. (2017). Perbedaan Persepsi Penilaian Pelanggan Antara Konsumen Loyal Dengan Konsumen Pendatang Baru Pada Pt. Astra International. E-Jurnal Manajemen Unud. Volume 6, Nomor 1. 317-346.
Setyawan, A Muhammad. (2021). Strategi Kopi Kenangan dalam Membangun Loyalitas Pelanggan. Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis.
Shahid, Zarlish, dkk. (2017). The Impact of Brand Awareness on The Consumers’ Intention. Journal of Marketing and Consumer Research. Volume 33, 34-38.
Silalahi, D Hasiholan Andre. (2022). Pengaruh Brand Image Dan Brand Awareness Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Pada Furendori Betta Jakarta Selatan). Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB Universitas Brawijaya, Volume 10, Nomor 2, 1-18.
Sumarwan, Ujang. (2011). Perilaku Konsumen: Teori dan Penerapannya dalam. Pemasaran. Bogor: Ghalia Indonesia
Suarniki, Ni Nyoman, dkk. (2022). Pengaruh Brand Awareness Dan Perceived Quality Terhada Keputusan Pembelian Konsumen (Studi Pada Pengguna Smartphone Iphone Di Pt Teletama Artha Mandiri. Jurnal Ekonomi dan Bisnis : Dinamika Ekonomi. Volume 15, Nomor 2, 278,288.
Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung, PT Alfabeta.
Sumitro, Yanus, et.al. (2020). The Influence Analysis of Brand Equity Kapal Api Coffee Powder Towrds Consumer Satisfaction. Journal Of Economy, Accounting and Management Science (JEAMS). Volume 1, Nomor 2. Hlm 33-41.
Susanty, Aries dan Kenny, Eirene. (2015). The Relationship between Brand Equity, Customer Satisfaction, and Brand Loyalty on Coffee Shop: Study of Excelso and Starbucks. Asean Marketing Journal. Volume VII, Nomor 1. 14-27.
Thuy, Van Nguyen., dkk. (2022). Impact of Brand Equity on Consumer Purchase Decision: A Case Study of Mobile Retailer in Hochiminh City, Vietnam. Journal of Eastern European and Central Asian Research. Volume 9, Nomor 2, 229-239.
Ting, H., Lau, W. M., Cheah, J., Yacob, Y., Memon, M. A., & Lau, E. (2018). Perceived quality and intention to revisit coffee concept shops in Malaysia: a mixed-methods approach. British Food Journal.
Tjiptono, Fandy, dan Gregorius, Chandra (2015). Service, Quality, dan Satisfaction, Yogyakarta: CV. Andi Offset
Tjiptono, Fandy. (2017). Strategi Pemasaran, Edisi 4, Yogyakarta: CV Andi.
Victoria dan Utama, Tasik. (2022). Pengaruh Brand Awareness Terhadap Keputusan Pembelian di PT Nusa Jawara Logistik. Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen Sukma, Program Studi Manajemen.
Wibowo, A. H. (2019). Pengaruh Kenyamanan, Harga, Persepsi Kualitas dan Gaya Hidup Terhadap Keputusan Pembelian Coffee Toffee di Surabaya (Doctoral dissertation, STIE Perbanas Surabaya).
Wibowo, E Nadya. (2017). Pengaruh Brand Awareness terhadap Keputusan Pembelian (Studi Kasus pada Yellow Truck Cabang Sunda Bandung Tahun 2017). E-proceeding of Applied Science. Volume 3 Nomor 2, hlm 230-249.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Jurnal Media Wahana Ekonomika
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
The copyright of the received article shall be assigned to the publisher of the journal licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License in line with the license, authors and any users (readers and other researchers) are allowed to share and adapt the material only for non-commercial purposes. In addition, the material must be given appropriate credit, provided with a link to the license, and indicated if changes were made. If authors remix, transform or build upon the material, authors must distribute their contributions under the same license as the original.