PERANAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DALAM MENUNJANG EFEKTIFITAS PENGENDALIAN INTERN ATAS PENGGAJIAN PADA PT KHARISMA ALAM BANYUASIN
DOI:
https://doi.org/10.31851/jmwe.v13i1.2090Abstract
Dalam penelitian ini peneliti menjelaskan bagaimana sistem informasi akuntansi berperan dalam menunjang efektivitas pengendalian intern atas penggajian PT. Kharisma Alam Banyuasin. Dalam penelitian ini peneliti ingin mengetahui apakah sistem yang berjalan efektif atau tidak dan peneliti tidak mengukur seberapa besar tingkat keefektifan sistem ini. Dari hasil penelitian yang telah dilakukan bahwa sistem informasi akuntansi penggajian yang telah dijalankan belum efektif. Hal itu dapat dilihat dari fungsi-fungsi, struktur organisasi, dan dokumentasi belum sesuai dengan teori yang telah didapat pada masa perkuliahan.
Kata kunci : Sistem Informasi Akuntansi, Pengendalian Intern, Penggajian
Downloads
Published
Issue
Section
License
The copyright of the received article shall be assigned to the publisher of the journal licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License in line with the license, authors and any users (readers and other researchers) are allowed to share and adapt the material only for non-commercial purposes. In addition, the material must be given appropriate credit, provided with a link to the license, and indicated if changes were made. If authors remix, transform or build upon the material, authors must distribute their contributions under the same license as the original.