Strategi Menghadapi Persaingan Di Era Pandemi Covid-19 Pelaku Usaha UMKM Mengadopsi Sistem Pemasaran Digital Marketing Melalui Social Media

Authors

  • Anggit Yoebrilianti K
  • Nurhayani Nurhayani

DOI:

https://doi.org/10.31851/jmwe.v19i2.8928

Abstract

ABSTRAK

 

Teknologi telah mengubah perilaku Masyarakat dan perilaku penyedia layanan dari konvensional menjadi digital khususnya di Indonesia sebagai negara berkembang  yang merasakan perkembangan teknologi yang cukup signifikan. Sarana tersebut disebut dengan layanan Digital Marketing yang berperan untuk memudahkan proses pemasaran bagi penjual dan pembeli khususnya bagi UMKM. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Strategi UMKM mengadopsi sistem pemasaran  Digital Marketing melalui Social Media. Populasi Penelitian ini adalah masyarakat yang punya akun media Social (Social Media) dengan sampel 100 orang pengguna aktif akun media Social (Social Media). Data dikumpulkan dengan cara menyebarkan Kuesioner, penelitian ini melakukan analisis hubungan Variabel dengan analisis regresi linier berganda (multi linear regression). Hasil analisis penelitian ini adalah Digital Marketing berpengaruh signifikan terhadap Marketing UMKM melalui Social Media.

 

Kata kunci : Pemasaran, Media Sosial, Pemasaran Digital

 

 

ABSTRACT

 

Technology has changed the behavior of the Community and the Behavior of Service Providers from Conventional to Digital,especially in Indonesia as a developing Country that has Experienced significant technological Developments. These facilities are Called Digital Marketing services whose role is to facilitate the Marketing process for sellers and buyers, especially for UMKM. The purpose of this research to knowStrategy of UMKM to adopta Digital Marketing System through Social Media. The Population of this Study is people who have Social Media Accounts (Social Media) with a samples of 100 active users of Social Media Accounts (Social Media). Data were collected by distributing Quesionaires, this study analyzed the relationship between variables with multiple linear Regression Analysis. The results of the analysis of this study are that Digital marketing has a significant effect on Marketing UMKM through Social Media.

 

Keywords : Marketing, Social Media, Digital Marketing

References

Adityo, Benio. (2011). Analisis Pengaruh Kepercayaan, Kemudahan Dan Kualitas (Informasi Terhadap Keputusan Pembelian Secara Online di Situs Kaskus). Kaskus.

Churchill, JR. G. A. (2008). Basic Marketing Research (Dasar-dasar Riset Pemasaran), Penerbit : Erlangga, Jakarta.

Disparbud. (2015). Indonesia Dalam Upaya Mendukung ASEAN Community 2015 (Studi : SocialMedia Mark pada Twitter Kemenparekraf RI dan Facebook Disparbud Prov. Jawa Barat), vol. 8, no. April 2014, pp. 123-138, 2015.

Griffin R. W. dan Elbert Ronald J. (2008). Business 8thEdition, New Jersey, Prentice Hall.

Gumilang, Ratna. (2019). Jurnal Ilm. Manaj, Coopetition. vol. 10, No. 1, pp. 9-14, Implementasi Digital Marketing Terhadap Peningkatan Penjualan Hasil Home Industri.

Latan, Hengky. (2013). Model Persamaan Sruktural Teori Dan Implementasi AMOS 21.0, Penerbit : Alfabeta, Bandung.

Marcelina, Rani. (2019). Strategi Marketing Yang Perlu Kamu Ketahui Dalam Berbisnis. https://aloharani.home.blog/2019/04/03/strategi-marketing-yang-perlu-kamu-ketahui-dalam-berbisnis/

Philip, Kotler dan Kevin Keller. (2012). Marketing Management (Manajemen Pemasaran), Penerbit : Erlangga, Jakarta.

Prayitno, Aris. (2022). Pengertian digital marketing menurut para ahli (strategi - perkembangannya di Indonesia)https://www.justaris.com/pengertian-digital-marketing-menurut-para-ahli-strategi-dan-perkembangannya-di-indonesia/

Rangkuti, Freddy. (2009). Strategi Promosi Yang Kreatif, Penerbit : Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.

Riduwan, (2007). Skala Pengukuran Variabel-variabel Penelitian, Penerbit : Alfabeta, Bandung

Supangat. (2020). Techno preneurship Digital Contentâ€. [Teaching Resource].

Saputra dan Ardani. (2020). Pengaruh Digital Marketing, Word of Mouth, Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Pembelian, E-Jurnal Manaj. Univ. Udayana, vol. 9, no. 7, p. 2596, 2020, doi: 10.24843/ejmunud.2020.v09.i07.p07.

Supriyadi, Edy. (2014). Statistical Data Analysis SPSS + AMOS, Penerbit : In Media, Jakarta.

Suryani, Ita. (2014). Jurnal komunikasi, ISSN 1907-898X Vol. 8, No. 2, April 2014, Pemanfaatan Media Sosial sebagai Media Pemasaran Prod. dan Potensi.

Tjiptono, Fandy. (2008). Strategi Bisnis Pemasaran, Penerbit : Andi, Yogyakarta.

Downloads

Published

2022-07-05