KONFLIK ETNIS SAMBAS TAHUN 1999 ARAH DISINTEGRASI BANGSA

Authors

  • Eka Jaya PU

DOI:

https://doi.org/10.31851/kalpataru.v3i1.1605

Keywords:

Konflik Etnis Sambas, Disintegrasi Bangsa,

Abstract

Tulisan ini memaparkan kronologis terjadinya konflit antar etnis di Sambas pada tahun 1999 dan menelaah peran pemerintah serta masyarakat dalam rangka rekonsiliasi konflik. Kajian konseptual yang dimanfaatkan yakni pendekatan sosial, ekonomi dan politik. Secara struktural konflik antar etnis tidak terlepas dari keterlibatan pihak tertentu yang menggunakan simbol-simbol etnis yang hidup di masyarakat. Kalimantan Barat merupakan daerah yang multilkultur dari berbagai macam aspek, dengan rusaknya simbol-simbol tersebut maka gesekan mudah terjadi dan menimbulkan konflik horizontal. Kompetisi dan lapangan pekerjaan yang sempit, penguasaan atau monopoli lahan pertanian hingga pemasaran jeruk Sambas, merupakan awal masalahnya.

References

Arief, Oesman, 2011. Multikultural. Mewujudkan Tatanan Masyarakat Multicultural: Sebuah Tantangan di Era Glogal. Makalah Seminar Nasional 16 Pebruari 2011. Surakarta. UNS.

BPS Kabupaten Sambas 1999.

Cahyono, Heru dkk. 2008. Konflik Kalbar dan Kalteng: Tantangan Perdamaian dan Reintegrasi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar dan P2P-LIPI.

Haryono, Dwi dan Budi Winarno. 2003. The Struktur Faktors Cousing the Conflict between the Malay and the Madura Etnics at Sambas District of West Kalimantan. Sosiohumanika Jurnal Gajah Mada.

Kompas edisi Rabu 20 Desember 2000 yang ditulis oleh Jannes Eudes Wawa dengan judul Konflik Orang-orang Di Kalbar.

Liliweri, Ale, A.S. 2005. Prasangka dan Konflik: Komunikasi Lintas Budaya Masyarakat Multikultur. Yogyakarta: LKIS

Mahfud, Cairul. 2009. Pendidikan Multikultur. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Mandayun, Rustam F dan Iwan Setiawan, 1999. Mereka Lari ke Malaysia www.library.ohiou.edu/indopubs/1999/04/01/0094.

Purwana, Bambang Hendrarta Suta. 2003. Konflik Antar komunitas di Sambas 1999; Suatu Tinjauan Budaya. Pontianak: Romeo Grafika.

Rothhschild, Josep, 1981. Etnopolitics, A Conceptual Frame Work. Colombia University Press, Ny.

Sudagung, Hendro Suroyo. 2001. Mengurai Pertikaian Orang-orang: Migrasi Swakarsa Orang-orang Mabura ke Kalimantan Barat. Jakarta: ISAI

Downloads

Published

2018-04-16