PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN DIGITAL BUKTI-BUKTI BANGUNAN MASJID KUNO DI PALEMBANG BERBASIS ANDROID

Authors

  • Varokah Widiyanti Universitas PGRI Palembang
  • Eva Dina Chairunisa Universitas PGRI Palembang
  • Ahmad Zamhari Universitas PGRI Palembang

DOI:

https://doi.org/10.31851/kalpataru.v7i1.6308

Keywords:

Media Pembelajaran Digital, Bangunan Masjid Kuno, Berbasis Android

Abstract

Bukti-bukti bangunan masjid kuno di Palembang adalah media pembelajaran untuk menyampaikan pesan kepada peserta didik berupa aplikasi yang terdapat materi di dalamnya serta dapat membangun motivasi serta rasa ingin tahu bagi peserta didik. Permasalahan di dalam penelitian ini adalah bagaimanakah pengembangan media pembelajaran berbasis Android pada materi bukti-bukti bangunan masjid kuno di Palembang? Tujuan penelitian ini adalah untuk mengembangkan media pembelajaran berbasis Android pada materi bukti-bukti bangunan masjid kuno di Palembang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian dan pengembangan (Research and Development). Hasil penelitian ini dari hasil penggunaan oleh ahli validasi media mendapatkan rata-rata total penilaian 87,5% hasil tersebut menunjukkan masuk ke dalam kategori “sangat baik†untuk digunakan dan hasil penelitian dari peserta didik mendapatkan nilai rata-rata penilaian 86,25% yang menunjukkan masuk ke dalam kategori “sangat baik†untuk digunakan. Dari hasil uji lapangan yang dilakukan oleh ahli media dan peserta didik dapat disimpulkan bahwa pengembangan media pembelajaran digital berbasis Android dalam penelitian ini layak untuk digunakan sebagai media pembelajaran.

Author Biographies

Varokah Widiyanti, Universitas PGRI Palembang

Program Studi Pendidikan Sejarah FKIP Universitas PGRI Palembang

Eva Dina Chairunisa, Universitas PGRI Palembang

Program Studi Pendidikan Sejarah FKIP Universitas PGRI Palembang

Ahmad Zamhari, Universitas PGRI Palembang

Program Studi Pendidikan Sejarah FKIP Universitas PGRI Palembang

References

Chairunisa, Eva Dina. 2017. “Model Evaluasi Pada Pembelajaran Sejarah Lokal di SMA.†Dalam Prosiding Seminar Nasional Sejarah III. Universitas Sriwijaya.

Jalinus, N., & Ambiyar. 2016. Media & Sumber Pembelajaran. Jakarta: Kencana.

Nawiyanto, & Endrayadi, E. C. 2016. Kesultanan Palembang Darusalam: Sejarah dan Warisan Budayanya. Jember: Jember University Press dan Penerbit Tarutama Nusantara.

Putrianata, D., & Chairunisa, E. D. 2019. “Pengembangan e-Modul Pembelajaran Sejarah Perjuangan Tokoh-tokoh Militer Pejuang Kemerdekaan di Sumatera Selatan. Dalam Kalpataru. (152-157).

Riyan, C. 2012. Media Pembelajaran. Jakarta: Direktorat Jendral Pendidikan Islam Kementrian Agama RI.

Salim, & Haidir. 2019. Penelitian Pendidikan Metode, Pendekatan dan Jenis. Jakarta: Kencana.

Saputro, B. 2017. Manajemen Penelitian Pengembangan (Research & Development) Bagi Penyusun Tesis dan Disertasi. Yogyakarta: Aswaja Pressindo.

Downloads

Published

2021-08-04