EFEKTIFITAS PENGGUNAAN e-MODUL TERHADAP KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR SISWA
Abstract
Abstract— The purpose of this research to saw the effectiveness of the use e-modul on liveliness and student learning outcome. Module that referred for this study was a computer based that can be used averywhere by using computer-based devices owned by students. The reseearch method used descriptive qualitative done by doing the tabulation of the frequenvy of observation and test result to determine the relevance of subject and object that became the subject of research. It can be saw from the comparative study average student score on pretest 68,82 and post-test 91,21 it means there was an anhancement 22,39%. This showed that the effectiveness of e-Modul both in the activity of students in teaching and learning activities and student learning outcomes of learners with mastery learners 90%. Based on the description, it can concluded that th use of e-Modul has a positive effect on student learning activities and learning outcomes. Teaching materials were piloted based on the result of this study, the materials of e-Modul on learners quality of learning were very good and very effective in every meeting.
Â
Keywords— Effectiveness, used, e- Modul
Â
Abstrak— Penelitian ini bertujuan untuk melihat efektifitas penggunaan e-Modul terhadap keaktifan dan hasil belajar. Modul yang dimaksud pada penelitian ini merupakan modul berbasis komputer yang dapat digunakan dimanapun dengan menggunakan perangkat berbasis computer yang dimiliki oleh siswa.  Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dilakukan dengan melakukan tabulasi frekuensi atas hasil amatan observasi dan tes untuk mengetahui keterkaitan subjek dan objek yang menjadi pokok penelitian. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, observasi dan tes. Dilihat dari hasil penelitian perbandingan rerata nilai siswa pada pretest sebesar 68,82 dan post test sebesar 91,21 artinya terjadi peningkatan sebesar 22,39%. Hal ini menunjukkan bahwa efektifitas e-Modul baik terhadap keaktifan siswa dalam kegiatan belajar mengajar dan hasil belajar peserta didik dengan ketuntasan belajar peserta didik sebesar 90%. Berdasarkan uraian tersebut, maka dapat disimpulkan bahwa penggunaan e-Modul telah memiliki efek positif terhadap aktivitas belajar siswa dan terhadap hasil belajar siswa.Bahan ajar diuji cobakan berdasarkan hasil penelitian ini, bahan ajar e-Modul pada peserta didik kualitas hasil belajarnya sangat baik dan keaktifannya sangat tinggi dalam setiap pertemuan.
Â
Kata Kunci— efektifitas, penggunaan, e-Modul