PERAN MEDIA FILM DALAM PEMBELAJARAN SEBAGAI PEMBENTUK PENDIDIKAN KARAKTER

Authors

  • Lenny Apriliany SMP Negeri 14 OKU
  • Hermiati Hermiati SMP Negeri 1 Mesuji OKI

Abstract

Abstrak

Film adalah salah satu hasil dari sebuah karya sastra yang dibuat oleh seseorang dengan imajinasi dan kreativitas yang dimilikinya. Film memuat cerita yang unik dan menarik sehingga banyak digemari oleh masyarakat karena sejak dulu keberadaan film diterima baik dalam kehidupan masyarakat. Film semakin populer karena menayangkan berbagai cerita yang mengandung nilai-nilai baik untuk diterapkan dalam kehidupan. Peranan media film dalam pembelajaran sangat penting untuk membentuk pendidikan karakter peserta didik, tayangan film yang baik tentunya akan membentuk emosional dan perubahan positif bagi peserta didik. Pemanfaatan film dalam pembelajaran dapat dijadikan sebagai bahan ajar dan pengelolaan proses pembelajaran di kelas. Guru dapat mengarahkan peserta didik setelah menyimak dan mengamati film yang dijadikan sebagai bahan ajar dan siswa dapat mengambil berbagai pelajaran hidup yang positif terkait film tersebut.

Kata kunci: Media film, pembelajaran, pendidikan karakter.

Abstract

Film is one of the results of a literary work created by someone with their imagination and creativity. Films contain unique and interesting stories that are popular with the public because films have long been accepted in people's lives. Films are increasingly popular because they present various stories that contain good values to be applied in life. Thexrolelof film media in learning isxveryximportant to shape thexcharacter education of students, good film shows will certainly form emotional and positive changes for students. The use of films in learning can be used as teaching material and management of thexlearning processxinxthe classroom. Thexteacher can direct students after listening to and observing the film which is used as teaching material and students can take various positive life lessons related to the film.

Keywords: Film media, learning, character education.

References

Arikunto, S. (2014). Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Effendi, H. (2019). Mari Membuat Film, Panduan Menjadi Produser. Jakarta: Erlangga.

Emzir, & Rohman, S. (2017). Teori dan Pengajaran Sastra. Depok: Rajawali Pers.

Guritno. (2018). Dalam Irianto, Memproduksi Film (hal. 1). Semarang: Dinas Kebudayaan dan Pariwisata.

Hamlik. (2012). Dalam Musfiqon, Pengembangan Media dan Sumber Pembelajaran (hal. 106). Jakarta: Pustakarya.

Hetilaniar. (2018). Membentuk Karakter Peserta Didik Dengan Mendongeng. Jurnal Dosen Universitas PGRI Palembang , 6.

Ibrahim, B. (2011). Pengelolaan Perpustakaan Sekolah. Jakarta: Bumi Aksara.

Isna, M. (2011). Diskursus Pendidikan Islam. Yogyakarta: Pustaka Utama.

Jabrohim. (2015). Teori Penelitian Sastra. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Javandalasta, P. (2011). 5 Hari Mahir Bikin Film. Jakarta: Java Pustaka.

Latief, R., & Utud, Y. (2013). Kamus Pintar Broadcasting. Bandung: Yrama Widia.

Munadi, Y. (2012). Media Pembelajaran Sebuah: Sebuah Pendekatan Baru. Jakarta: Gaun Persada.

Pratista. (2018). Memahami Film. Yogyakarta: Homerian Pustaka.

Ratna, N. K. (2017). Penelitian Sastra. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Sabri. (2012). Dalam Musfiqon, Pengembangan Media dan Sumber Pembelajaran (hal. 106). Jakarta: Prestasi Pustakarya.

Suminto, S. (2012). Makalah Proses Kreatif Perubahan Sosial dan Imperatif Pendidikan Kesenian Kita. Yogyakarta: Program Studi Pendidikan Seni Tari UNY.

Sutarjo, A. (2012). Pembelajaran Nilai Karakter Kontruktivisme dan VCT Sebagai Inovasi Pendekatan Pembelajaran Afektif. Yogyakarta: Kanisius.

Trianton, T. (2013). Film Sebagai Media Belajar. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Trinova, Z., & Nini. (2016). Pemanfaatan Film Sebagai Media Pembelajaran Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) di MTsN Model Padang. Seminar Nasional Sejarah ke 4 Jurusan Pendidikan Sejarah Universitas Negeri Padang (hal. 510). Padang: Universitas Negeri Padang.

Widagdo, M., & Gora, W. (2017). Bikin Film Indie Itu Mudah. Yogyakarta: ANDI.

Zubaedi. (2011). Desain Pendidikan Karakter: Konsepsi dan Aplikasinya Dalam Lembaga Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Downloads

Published

2021-05-11