PENDIDIKAN BERBASIS KONSEPSI KEBERBAKATAN
Abstract
Abstrak
Pendidikan anak berbakat merupakan bagian integrasi pendidikan pada umumnya, dengan kekhususan memberi kesempatan maksimal bagi anak berbakat untuk berfungsi sesuai dengan potensinya, dengan harapan bahwa pada suatu saat anak juga akan memberi sumbangan yang maksimal bagi peningkatan kehidupan sesuai dengan aktualisasi potensinya itu. Pendidikan anak berbakat bertujuan agar (1) anak menguasai sistem konseptual dalam berbagai mata pelajaran, (2) anak mampu mengembangkan keterampiloan dan strategi yang memungkinkan mereka menjadi lebih mandiri, kreatif, dan memenuhi kebutuhannya sendiri, dan (3) anak harus mengembangkan suatu kesenangan dan gairah belajar yang akan membawa mereka kepada kerja keras. Anak berbakat pun memerlukan program yang dapat mengembangkan bakat dan potensinya. Â
Kata kunci: Pendidikan, Konsep, Keberbakatan
Â
Abstract
The education of gifted children is part of the integration of education in general, with the specificity of providing maximum opportunities for gifted children to function according to their potential, with the hope that one day the child will also make a maximum contribution to the improvement of life in accordance with the actualization of his potential. Education for gifted children aims to (1) children master conceptual systems in various subjects, (2) children are able to develop skills and strategies that enable them to be more independent, creative, and fulfill their own needs, and (3) children must develop a fun and passion for learning that will lead them to work hard. Gifted children also need programs that can develop their talents and potential.
Keywords: Education, Concept, Gifted
References
Akbar, R. (2010). Menguatkan Bakat Anak. Jakarta: Grasindo.
Firosat, A. M. (2019). Pola Pengembangan Pendidikan Anak Berbakat. Al-Taujih, 145.
Fitriana, D. (2015). Individu Berbakat (Giftedness): Tinjauan Psikologi Pendidikan . Al-Qalb, 54.
Gallagher, J. J. (1985). Teaching The Gifted Child. Massachussettes: Allyn and Bacon.
Jamaris, M. (2010). Orientasi Baru dalam Psikologi Pendidikan . Jakarta: Yayasan Penamas.
Perangin-angin, Y. A. (2010). Kurikulum Berdirensiasi. In R. Akbar, Menguatkan Bakat Anak (p. 53). Jakarta: Grasindo.
Suparman. (2016). Analisis Perkembangan Keberbakatan Siswa. Konferensi Nasional Ke-4 (p. 66). Palembang: APPPTM.
Supriadi, D. (1992). Perspektif Psikologis dan Sosial Pendidikan Anak-anak Berbakat. Medan: Konvensi Pendidikan II.
Tunnicliffe, C. (2010). Teaching Able, Gifted and Talented Children. London: Sage.
Yusuf, S. (2007). "Pendidikan Anak Berbakat" . Bandung: Pedagogiana Press.