PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN VISUAL BASIC SEBAGAI SALAH SATU UPAYA PENINGKATAN KUALITAS PENDIDIKAN

Authors

  • Asnurul Isroqmi Universitas PGRI Palembang

Abstract

Di era digital terlebih lagi di masa pandemi Covid 19 media pembelajaran berbasis teknologi informasi yang dibutuhkan tidak hanya interaktif, namun dapat juga menggantikan peran guru sepenuhnya dalam pembelajaran. Tujuan tulisan dari artikel ini adalah mengkaji program aplikasi lain yang bisa dimanfaatkan untuk mendesain dan membuat media pembelajaran khususnya dalam bidang pendidikan matematika yang dapat mengganti peran guru ketika harus memberikan latihan-latihan soal dan berbagai contoh soal yang beragam, dan bahasa pemrograman Visual Basic yang merupakan salah satu mata kuliah yang juga diberikan di beberapa program studi di perguruan tinggi adalah salah satu aplikasi yang dapat digunakan sebagai pembuat media pembelajaran yang dimaksud tersebut. Dalam penelitian ini metode yang digunakan adalah metode pendekatan kualitatif dengan melalui studi literatur yang dilakukan secara mendalam dan relevan dengan kebutuhan penelitian.

Kata Kunci :Media Pembelajaran, Bahasa Pemrograman, Visual Basic

References

Budi Sutedjo dan Michael AN. (2000). Algoritma dan Teknik Pemograman. Yogyakarta: ANDI

Ekayani, P. (2017). Pentingnya penggunaan media pembelajaran untuk meningkatkan prestasi belajar siswa. Jurnal Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Pendidikan Ganesha Singaraja, 2(1), 1-11

Faruq, F., Dafik, D., Suharto, S., Fatahillah, A., & Murtikusuma, R. P. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Online Pokok Bahasan Barisan Aritmetika Berbantuan Microsoft Visual Basic. KadikmA, 9(2), 89-97.

Hardianto, D. (2012). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Komputer. Majalah Ilmiah Pembelajaran.

Harumy, T. Henny Febriana, A. P. ., & Sulistianingsinh, dan I. (2016). Belajar Dasar Algoritma dan Pemrograman C++. Yogyakarta: Deepublish.

Hasana, S. N., & Maharany, E. R. (2017). Pengembangan multimedia menggunakan Visual Basic for Application (VBA) untuk meningkatkan profesionalisme guru matematika. Jurnal Pendidikan Matematika (JPM), 3(2), 30-40.

Hasanah, M., Dairatul, S., Erviyenni, E., & Rasmiwetti, R. Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Visual Basic 6.0 Pada Pokok Bahasan Laju Reaksi Untuk Kelas Xi Sma/Sederajat (Doctoral Dissertation, Riau University)

Kurniadi, A. (2000). Pemrograman Microsoft Visual basic 6. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Kuswanto, J. (2017). Pengembangan Game Berhitung dengan Menggunakan Visual Basic 6.0 pada Mata Pelajaran Matematika Kelas II di SD Negeri. JURNAL EDUCATIVE: Journal of Educational Studies, 2(1), 59-67.

Maskur, R., Nofrizal, N., & Syazali, M. (2017). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Dengan Macromedia Flash. Al-Jabar: Jurnal Pendidikan Matematika, 8(2), 177-186

Manik, E. (2020). Visual Basic 6.0 untuk Media Pembelajaran Interaktif. Medan: LPPM UHN Press.

Nazir. (1998). Metode Penelitian. Jakarta : Ghalia Indonesia.

Nurmaenah, N., Agini, S., Putri, Y., & Chotimah, S. (2020). Analisis Minat Belajar Siswa Pada Materi KPK Dan FPB Menggunakan Pendekatan Saintifik Berbantuan Aplikasi Visual Basic Excel (VBE). Journal on Education, 2(4), 275-282.

Priyanto, D. (2009). Pengembangan Multimedia Pembelajaran Berbasis Komputer. INSANIA: Jurnal Pemikiran Alternatif Kependidikan, 14(1), 92-110.

Riduwan, M. (2015). Pengembangan Media Pembelajaran Visual Basic Untuk Mengajar Teknik Pemrograman Di Kelas X Teknik Elektronika SMK Negeri 1 Sidoarjo. Jurnal Pendidikan Teknik Elektro, 4(3)

Rusman, D. K., & Cepi, R. (2011). Pembelajaran Berbasis tenologi Informasi dan Komunikasi. Bandung: Rajawali press

Sukardi, (2013). Metodologi Penelitian Pendidikan Kompetensi dan Praktiknya. Jakarata : PT Bumi Aksara.

Downloads

Published

2022-06-15