ANALISIS KESALAHAN TENDANGAN ATLET PENCAK SILAT UNIVERSITAS PGRI PALEMBANG
DOI:
https://doi.org/10.31851/hon.v2i2.3018Abstract
Abstrak
Kesalahan melakukan tendangan dalam pertandingan pencak silat menimbulkan kerugian seorang atlet. Dampaknya atlet mudah dibanting dan mudah dihindari oleh lawan. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui kesalahan tendangan yang dilakukan atlet pencak silat Universitas PGRI Palembang. Jenis penelitian ini adalah diskriptif kualitatif. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah atlet pencak silat Universitas PGRI Palembang. Sampel dipilih sesuai dengan kriteria tertentu yaitu atlet yang sering mengalami kesalahan menendang pada saat bertanding. Sampel melakukan tes kecepatan tendangan selama 10 detik yang didokumentasikan melalui vidieo selajutnya dianalisis kecepatan, keseimbangan dan jarak sasaran. Hasil penelitian menunjukan sampel satu terdapat kesalahan dalam mengatur ketepatan menendang dan jarak menendang sehingga mudah dibanting. Selanjutya sampel kedua memiliki tingkat keseimbangan yang labil pada saat menendang tendangan sabit. Untuk sampel yang lain terdapat permasalahan yang serupa yakni kecepatan tendangan yang perlu ditingkatkan. Kesimpulan peneliti dari seluruh sampel yang diteliti terdapat sebuah permasalahan tendangan yang menyebabkan atlet mudah dibanting dan terantisipasi dengan tehnik lain oleh lawan.
Â
Kata Kunci: Analisis, Kesalahan Tendangan, Atlet Pencak Silat
References
Bishop, R.D. & Hay, J.G.(2009). Basketball: The Meachanics Of Hanging In The Air. Medicine and Science in Sport, 11(3) page 274-277.
Bompa, T.O. & Harf, G.G .(1986). Periodization Training for Sports: Theory and Methodelogy of Training. Fifth Edition. United State of America: Human Kinetics.
Komarudin. (2014). Psikologi olahraga, latihan keterampilan mental dalam olahraga kompetitif. Bandung: PT Remaja Rosadakarya
Lubis,Wardoyo.(2016). pencak silat edisi ke tiga .Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.
Munas IPSI XII. (2012). Peraturan pertandingan pencak silat . Jakarta; PB IPSI
Setyo, Erwin.(2015).Pencak Silat, sejarah dan perkembangan pencak silat, teknik-teknik dalam pencak silat, pengetahuan dasr pertandingan pencak silat.Yogyakarta: Pustakabarupress.
Downloads
Published
Issue
Section
License
1. License
Use of articles will be governed by the Creative Commons Attribution - ShareAlike license as currently displayed on Creative Commons Attribution - ShareAlike 4.0 International License (CC BY-SA)
The author warrants that the article is original, written by stated author(s), has not been published before, contains no unlawful statements, does not infringe the rights of others, is subject to copyright that is vested exclusively in the author and free of any third party rights, and that any necessary written permissions to quote from other sources have been obtained by the author(s).
Halaman Olahraga Nusantara's spirit is to disseminate articles published are as free as possible. Under the Creative Commons license, Halaman Olahraga Nusantara permits users to copy, distribute, display, and perform the work. Users will also need to attribute authors and Halaman Olahraga Nusantara on distributing works in the journal and other media of publications.
4. Rights of Authors
Authors retain all their rights to the published works, such as (but not limited to) the following rights;
1. Copyright and other proprietary rights relating to the article, such as patent rights,
2. The right to use the substance of the article in own future works, including lectures and books,
3. The right to reproduce the article for own purposes,
4. The right to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the article's published version (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal Halaman Olahraga Nusantara.
5. Co-Authorship
If the article was jointly prepared by more than one author, any authors submitting the manuscript warrants that he/she has been authorized by all co-authors to be agreed on this copyright and license notice (agreement) on their behalf, and agrees to inform his/her co-authors of the terms of this policy. Halaman Olahraga Nusantara will not be held liable for anything that may arise due to the author(s) internal dispute. Halaman Olahraga Nusantara will only communicate with the corresponding author.
6. Royalties
Being an open accessed journal and disseminating articles for free under the Creative Commons license term mentioned, author(s) aware that Halaman Olahraga Nusantara entitles the author(s) to no royalties or other fees.