KEBIJAKAN DISPORA KOTA PALEMBANG DALAM MEGEMBANGKAN MINAT MASYARAKAT UNTUK BEROLAHRAGA

Authors

  • Yogi Indrawan Universitas PGRI Palembang
  • Endie Riyoko Universitas PGRI Palembang

DOI:

https://doi.org/10.31851/hon.v3i2.4449

Keywords:

Kebijakan, minat masyarakat, Berolahraga

Abstract

HASIL PENELITIAN HASIL PEMERIKSAAN DAN PEMERINTAHAN Kota Palembang telah menerapkan kebijakan semaksimal mungkin dalam membuat dan mewujudkan suatu pembinaan olahraga dengan baik dan mengkomunikasikannya kepada masyarakat, mendukung untuk memfasilitasi setiap warga masyarakat yang ingin melakukan kegiatan olah raga dan mendapatkan pelayanan pembinaan olahraga yang didukung oleh semua fasilitas olahraga di kota Palembang. faktor pendukung dengan olahraga yang disediakan prasarana dan prasarana olahraga yang memadai, faktor penghambatnya sendiri masih minimnya masyarakat yang memahami perlunya olahraga bagi kesehatan dan kebugaran tubuh, dan tanggapan masyarakat itu sendiri masyarakat senang atas bantuan pembela olahraga dimasyarakat yang telah didukung oleh Dispora Kota Palembang

References

Djaali, Djaali. 2017. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Djamarah, Syaiful Bahri. 2002. Psikologi Belajar. Jakarta: Rineka Cipta.

Hayat, Hayat. 2018. “Kebijakan Publik Evaluasi, Reformasi Dan Formulasi.†Malang : Intrans Publishing.

Juliartha, Edward. 2009. “Model Implementasi Kebijakan Publik.†Jakarta: Trio Rimba Persada.

Mutohir, Toho Cholik, and Ali Maksum. 2007. “Sport Development Index.†Jakarta: PT Indeks.

Okilanda, A. (2018). Revitalisasi Masyarakat Urban/Perkotaan Melalui Olahraga Petanque. Halaman Olahraga Nusantara (Jurnal Ilmu Keolahragaan), 1(1).

Pemkot Palembang. 2016. Peraturan DaerahKota Palembang Tentang Pembn Perangkat Daerah Kota Palembang. Perda No.6 Tahun 2016.

Riyoko, Endie, and K. S. Soegiyanto. 2014. “Kebijakan Pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin Dalam Mengembangkan Minat Masyarakat Untuk Berolahraga.†Journal Of Physical Education and Sports 3(2).

Setiawan, Ipang, and Heri Triyanto. 2014. “Pengembagan Permainan Tradisonal Gobak Sodor Bola Dalam Pembelajaran Penjas Pada Siswa SD.†Media Ilmu Keolahragaan Indonesia 4(1).

Slameto, S. 2010. “Belajar Dan Faktor Yang Mempengaruhinya.†Jakarta: Rineka Cipta.

Sugiyono, P. D. 2017. “Metode Penelitian Bisnis: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi, Dan R&D.†Penerbit CV. Alfabeta: Bandung.

Tahir, Arifin. 2014. Kebijakan Publik Dan Transparansi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah. Penerbit Alfabeta.

Undang-Undang, R. I. 2005. “No 3 Tahun 2005 Tentang Sistem Keolahragaan Nasional.†Kementrian. Negara Pemuda Dan Olahraga Republik Indonesia.

Wanto, Sugar. 2018. “Motivasi Anggota Pusat Kebugaran Dalam Mengikuti Latihan Fitness Pada Kota Sekayu.†Halaman Olahraga Nusantara (Jurnal Ilmu Keolahragaan) 1(1).

Downloads

Published

2020-07-31