PENGARUH LATIHAN BALL FEELING TERHADAP KEMAMPUAN DRIBBLING SISWA SMP NEGERI 12 LUBUK LINGGAU

Authors

  • Fery Herwansyah Universitas PGRI Palembang
  • Wachid Sugiharto Universitas PGRI Palembang

DOI:

https://doi.org/10.31851/hon.v3i2.4594

Keywords:

Metode Latihan, ball feeling, dribbling

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui ada tidak  pengaruh latihan ball feeling terhadap kemampuan dribbling pada siswa ekstrakurikuler SMP Negeri 12 Lubuklinggau. Metode  penelitian yang digunakan adalah  metode penelitian Eksperimen semu. Populasi penelitian ini adalah siswa ekstrakurikuler sepak bola ekstrakurikuler SMP Negeri 12 Lubuklinggau yang berjumlah 18 orang. Teknik sampling menggunakan purposive sampling. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan ujit t. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa ada pengaruh yang signifikan dari latihan latihan ball felling terhadap keterampilan dribbling siswa ekstrakulikuler SMP Negeri 12 Lubuklinggau. Nilai pada thitung > ttabel dengan nilai 6,82 > 2,10. Dari hasil tersebut dapat dikatakan adanya pengaruh karena thitung lebih besar daripada ttabel dengan taraf signifikansi hasil uji statistik 5%. Sehingga dapat disimpulkan bahwa Ha diterima dan Ho ditolak.

References

Arikunto, S. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. 2010. Jakarta: Rineka Cipta.

Daryono, D. (2019). Survei Tingkat Kesegaran Jasmani Pada Peserta Ekstrakulikuler Sepakbola Di Sma Negeri 2 OKU. Halaman Olahraga Nusantara (Jurnal Ilmu Keolahragaan), 2(1), 21–28.

Fajar, M. (2019). Pengaruh Metode Latihan Terhadap Daya Tahan Fisik Siswa Ekstrakurikuler Sepak Bola Sma N 2 Tanjung Raja. Halaman Olahraga Nusantara (Jurnal Ilmu Keolahragaan), 2(2), 114–121.

Luxbacher, J. A. (2011). Sepak Bola edisi kedua. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada.

Luxbacher, J. A. (2012). Sepak Bola: Langkah-langkah Menuju Sukses. Jakarta, Rajawali Pers.

Okilanda, A. (2017). Analisis Pembelajaran Gerak Keterampilan Teknik Dribbling Ssb Imam Bonjol Padang. Wahana Didaktika: Jurnal Ilmu Kependidikan, 15(3).

Okilanda, A., Dlis, F., Humaid, H., & Putra, D. D. (2020). Perbedaan Pengaruh Metode Latihan Dan Motivasi Berlatih Terhadap Teknik Dasar Sepakbola Sekolah Sepakbola Beji Timur U-13. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 6(1), 80–89.

Oktadinata, A. (2018). Pengaruh Metode Sirkuit Terhadap Kemampuan Teknik Dasar Sepakbola Pada Kegiatan Ekstrakurikuler Siswa Sma Negeri 5 Kabupaten Tebo. Halaman Olahraga Nusantara (Jurnal Ilmu Keolahragaan), 1(1).

Sugiyono. (2008). Metode penelitian pendidikan:(pendekatan kuantitatif, kualitatif dan R & D). Alfabeta.

Widiastuti, W., & Pd, M. (2011). Tes dan pengukuran olahraga. Jakarta: PT. Bumi Timur Jaya.

Winarno, M. E. (2007). Research Methodology in Physical Education. Malang: Faculty of Education, Malang State University.

Downloads

Published

2020-07-31