PENGARUH SUMBER BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR KEWIRAUSAHAAN DI SMK PEMBINA 1 PALEMBANG
DOI:
https://doi.org/10.31851/neraca.v5i1.5717Keywords:
Sumber belajar, hasil belajar, KewirausahaanAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh sumber belajar terhadap hasil belajar kewirausahaan di SMK Pembina 1 Palembang. Metode penelitian adalah kuantitatif, dengan subjek penelitian siswa kelas XI Akuntansi yang terdiri dari 5 kelas dengan jumlah 155 siswa, sampel dalam penelitian diambil secara Cluster Random Sampling sebanyak 112 siswa. Teknik pengumpulan data sumber belajar menggunakan angket dan hasil belajar mengunakan dokumentasi. Teknik pengujian hipotesis menggunakan uji t dengan hasil penelitian menujukan ada pengaruh sumber belajar terhadap hasil belajar kewirausahaan di SMK Pembina 1 Palembang. pengujian hipotesis thitung sumber belajar sebesar 6.337 dengan ttabel sebesar 1,9815, sehingga hipotesis Ho ditolak dan Ha diterima. Besarnya pengaruh sumber belajar terhadap hasil belajar kewirausahaan di SMK Pembina 1 yaitu 26,1%. Penggunaan sumber belajar di dalam proses belajar mengajar sudah dikatagoriakan baik yaitu sebesar 78% dari semua indikator sumber belajar.References
Arikunto, S. (2014). Prosedur Penelitian. Jakarta: Renika Cipta.
Basir, D., & Amrina, D. E. (2017). Pengantar Metode Penelitian Pendidikan. Palembang: Universitas Sriwijaya.
Farida, I., & Salim, I. (2015). Pengaruh Motivasi Belajar Dan Pemanfaatan Sumber Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa SMP Negeri 11 Pontianak. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa, 4(5).
https://jurnal.untan.ac.id/index.php/jpdpb/article/view/10127
Lismawati, L., Ahmad, S., & Lestari, N. D. (2019). Hubungan Antara Pendekatan Pembelajaran Peer Group Dengan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi SMA Negeri 1 Palembang. PROMOSI: Jurnal Program Studi Pendidikan Ekonomi, 7(2).
https://ojs.fkip.ummetro.ac.id/index.php/ekonomi/article/view/2514
Prastowo, A. (2018). Sumber Belajar & Pusat Sumber Belajar. Depok: Prenadamedia Group.
Qahfi, M., Norhayatun, N., & Fitriaty, M. (2020). Pengaruh Sumber Belajar Dan Kemandirian Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa. Jurnal Paedagogie Media Kependidikan, Keilmuan dan Keagamaan, 6(1), 25-33.
http://ejurnal.stkipmsampit.ac.id/index.php/Pendidikan/article/view/106.
Solikhah, Anggriani (2018) Pengaruh Pemanfaatan Sumber Belajar Dan Motivasi Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi : Survey Pada Siswa Kelas XI IIS di SMA Negeri Kota Bandung. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia
http://repository.upi.edu/34938/
Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.
Downloads
Additional Files
Published
Issue
Section
License
Jurnal Neraca: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Ekonomi Akuntansi by http://www.univpgri-palembang.ac.id/e_jurnal/index.php/neraca is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.