PENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA DAN MENULIS PERMULAAN DENGAN MEDIA GAMBAR UNTUK KELAS 2 PADA SDN 93 PALEMBANG

Authors

  • Muhammad Ali

DOI:

https://doi.org/10.31851/pernik.v4i1.6796

Abstract

Abstrak : Adapun judul hasil penelitian ini adalah Peningkatkan kemampuan membaca dan menulis permulaan dengan media gambar untuk kelas 2 pada SDN 93 Palembang. Tujuan penelitian meningkatkan kemampuan membaca dan menulis permulaan dengan media gambar untuk kelas 2 pada SDN 93 Palembang.

Berdasarkan latar belakang yang diuraikan di atas, maka dalam penelitian ini dapat dirumuskan permasalahan sebagai berikut : Bagaimana penerapan pembelajaran membaca dan menulis permulaan dengan menggunakan media gambar dapat meningkatkan kemampuan membaca dan menulis permulaan pada siswa kelas 2 SDN 93 Palembang?.

 

Kata Kunci: Membaca, Menulis dan  Media Gambar

References

Ahmad Rofi’uddin & Darmiyati Zuhdi. (1998/ 1999). Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia Di Kelas Tinggi. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi.

Alben Ambarita. (2006). Manajemen pembelajaran. Jakarta: Departemen pendidikan Nasional Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Direktorat Ketenagaan.

Azhar Arsyad, M.A. (2002). Media Pembelajaran. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Basuki Wibawa & Farida Mukti. (1991/ 1992). Media Pengajaran. Jakarta:

Departemen pendidikan Nasional Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi.

Dadan Djuanda. (2006). Pembelajaran bahasa Indonesia Yang Komunikatif Dan Menyenangkan. Jakarta: Departemen pendidikan Nasional Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi.

Darmiyati Zuhdi & Budiasih. (1996/ 1997). Pendidikan Bahasa Dan Sastra Di Kelas Rendah. Jakarta: Departemen pendidikan Nasional Direktorat

Jenderal Pendidikan Tinggi.

Haryadi & Zamzani. (1996/ 1997). Peningkatan Keterampilan Berbahasa Indonesia. Jakarta: Departemen pendidikan Nasional Direktorat Jenderal Tinggi.

Haryanto, dkk. (2003). Stategi Belajar Mengajar. Jakarta: Departemen pendidikan Nasional Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi

Imam Bernadip. (2002). Filsafat Pendidikan. Yogyakarta: Adicita Karya Nusa.

Jasa Ungguh Muliawan. (2010). Penelitian Tindakan Kelas. Yogyakarta: Gava Media

Kasihani Kasbolah E.S. (1998/ 1999). Penelitian Tindakan Kelas. Malang: Departemen Pendidikan Nasional Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi.

Moh. Uzer Usman. (1995). Menjadi Guru Profesional. Bandung : PT Remaja Rosdakarya.

Muhibbin Syah. (2008). Psikologi Pendidikan dengan pendekatan baru. Bandung: Rosdakarya

Suprihadi Saputro & H. Zainul Abidin & I Wayan Sutama (2000). Strategi Pembelajaran. Jakarta: Departemen pendidikan Nasional Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi.

Sugiyono. (2009). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D. Bandung: Alfabeta.

Sabarti Akhadiah M.K., dkk. (1991/ 1992). Bahasa Indonesia I. Jakarta: Departemen pendidikan Nasional Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi.

Sabarti Akhadiah M.K., dkk. (1991/ 1992). Bahasa Indonesia II. Jakarta: Departemen pendidikan Nasional Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi.

Sabarti Akhadiah, dkk. (1991/ 1992). Bahasa Indonesia III. Jakarta: Departemen

pendidikan Nasional Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi.

Sabarti Akhadiah, dkk. (1988). Pembinaan kemampuan menulis Bahasa Indonesia, Jakarta: Erlangga.

Saleh Abbas. (2006). Pembelajaran Bahasa Indonesia Yang Efektif Di SD. Jakarta: Departemen pendidikan Nasional Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi.

Suharjo. (2006). Mengenal Pendidikan Sekolah Dasar Teori & Praktek. Jakarta: Departemen pendidikan Nasional Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi.

Suharsimi Arikunto. (2006). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Sunarto dan Agung Hartono. (1995). Perkembangan Peserta Didik, Jakarta : Rineka Cipta

Umar Tirtaraharja. (1994). Pengantar Pendidikan. Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.

Zainal Aqib. (2006). Penelitian Tindakan Kelas. Bandung: Yrama Widya

Zainuddin. (1991). Materi Pokok Bahasa dan Sastra Indonesia. Jakarta: Rineka Cipta.

Downloads

Published

2021-12-15