PEMBINAAN KARAKTER BANGSA DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT EKONOMI ASEAN (MEA)

Authors

  • Ramanata Disurya

Abstract

Abstrak

Soft skill merupakan bagian keterampilan seseorang yang lebih bersifat
kehalusan perasaan seseorang terhadap lingkungan di sekitarnya. Akibat yang bisa dirasakan adalah perilaku sopan, disiplin, keteguhan hati, kemampuan kerja sama, dan lainnya. Keabstrakan kondisi tersebut mengakibatkan soft skill tidak mampu dievaluasi secara tekstual karena indikator-indikator soft skill lebih mengarah pada proses eksistensi seseorang dalam kehidupannya, khususnya menghadapi Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) tahun 2015.

Downloads

Published

2017-03-08