Pengujian 3 Tipe Blade Turbin Angin Poros Horizotal Dengan Sudut Kemiringan 12° dan Kecepatan Angin 3 Sampai 5 m/s Menggunakan NACA 6408

Authors

  • Muhammad Halil Universitas Prof. Dr. Hazairin, SH Bengkulu
  • Erizal Universitas Prof. Dr. Hazairin, SH Bengkulu
  • Lelawati Universitas Prof. Dr. Hazairin, SH Bengkulu

DOI:

https://doi.org/10.31851/redoks.v9i2.15445

Keywords:

Tipe Blade Naca 6408, Poros Horizontal, Energi Terbarukan

Abstract

Energi terbarukan merupakan energi yang akhir-akhir ini banyak digunakan untuk menggantikan energi yang berasal dari fosil, selain energi terbarukan bersifat tidak terbatas dan dapat diperbaharui lagi, hal ini menjadi salah satu keunggulan dari energi terbarukan. Sumber energi terbarukan dapat berasal dari sinar matahari, aliran sungai dan angin. Diantara beberapa pilihan tersebut, Indonesia memiliki potensi angin yang bagus. Indonesia memiliki potensi angin yang bagus. Dimana perbedaan tekanan udara akan menghasilkan hembusan angin sehingga dapat dibuat alat rekayasa angin untuk memanfaatkannya seperti kincir angin. Kincir angin dapat mengubah angin menjadi energi listrik dengan prinsip angin akan menggerakan sudu-sudu kincir angin yang terhubung dengan poros generator tersebut dihasilkanlah energi listrik dari putaran kincir.angin. oleh sebab itu angin dapat untuk mennggerakan turbin angin. Pengujian di lakukan pada turbin angin poros horizontal dengan menggunakan  3 tipe blade Naca 6408  Taper,  Inverse Taper, dan Taperlees diameter turbin 1000 mm, kemiringan turbin α= 12o pengujian dilakukan dengan kecepatan aliran angin 3 sampai 5 m/dt. Dari hasil pengujian di dapat Koefisien Daya dan Koefisen Torsi kecepatan angin 3,3 m/dt  tertinggi pada tipe blade inverse taper  nilai CTmax = 0,177, Koefisen Daya CPmax = 0,285.

Author Biography

Lelawati, Universitas Prof. Dr. Hazairin, SH Bengkulu

Prodi Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Prof. Dr. Hazairin, SH

References

Abdurahman, Luthfi Humaidi.2015. Studi pembangkit listrik tenaga angin di desa Ciheras Cipatujah Tasikmalaya ditinjau dari aspek pembangkitan energi. Universitas pendidikan Indonesia. Bandung.

Bono, Gatot Suwoto, Margana, Sunarwo.2015. Karakteristik turbin angin poros horizontal dengan variasi bingkai sudu flat untuk pembangkit listrik tenaga angin. Jurusan Mesin Politeknik Negeri Semarang. Semarang.

Budhi Prasetiyo.2015. Turbin angin sumbu horizontal tipe TSD 500 pada beban konstan. Program Studi Teknik Konversi Energi Jurusan Teknik Mesin Politeknik Negeri Semarang. Semarang.

Erwin Pratama, Novi Caroko, Wahyudi.2015. Pengaruh variasi sudut blade aluminium tipe falcon terhadap unjuk kerja kincir angin Horizontal Axis Wind Turbin dengan kapasitas 500 Watt. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Yogyakarta.

Fandhi X Vananda, iskandar R.2014. Pengujian karakteristik turbin angin propeller tiga sudu sebagai energi alternatif dikecamatan Linggo saribaganti Kabupaten Pesisir Selatan. Universitas Andalas Fakultas Teknik Jurusan Mesin. Jakarta.

Firman Aryanto, I Made Mara, Made Nuarsa.2013. Pengaruh kecepatan angin dan variasi jumlah sudu terhadap unjuk kerja turbin angin poros horizontal. Jurusan Teknik Mesin Fakultas teknik Universitas Mataram. Mataram.

Gilar Natayuda.2017. analisa aerodinamika dan kinerja turbin angin tipe sumbu horizontal menggunakan computational fluid dynamics. Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik. Bandung.

Hugh Piggot. Wind power workshop building your own wind turbine.

I Kade Wiratama, I Made Mara, L Edsona Forgan Prina.2014. Pengaruh jumlah blade dan variasi panjang chord terhadap performasi turbin angin sumbu horizontal ( TASH ). Program Studi Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Mataram. Mataram.

Ismail, Taufik arahman.2012. Perancangan turbin sumbu horizontal tiga sudu dengan kapsitas 3 kW. Departemen Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Pancasila Srengseng Sawah. Jakarta.

Inayah N Zahra.2016. Dasar-dasar perancangan bilah. Lentera Bumi Nusantara. Ciheras.

Kaprawi, Santoso, D. and Radentan, A. 2013. Performance of Combined Water Turbine with Semielliptic Section of the Savonius Rotor. International Journal of Rotaring Machinery. Vo

Vito Andika Permana, Ismoyo Haryanto.2015. Perancangan awal sudu turbin dengan kapasitas 3200 Watt. Mahasiswa Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Diponerogo. Diponerogo.

San Paul.2016. Wind Turbine Blade Desain. Kidwind Project.

Statistik Ketenaga Listrikan.2016. Direktorat jendral ketenaga listrikan kementerian..energi..dan..sumber..daya..mineral

Downloads

Published

2024-07-08

How to Cite

Muhammad Halil, Erizal, & Lelawati. (2024). Pengujian 3 Tipe Blade Turbin Angin Poros Horizotal Dengan Sudut Kemiringan 12° dan Kecepatan Angin 3 Sampai 5 m/s Menggunakan NACA 6408. Jurnal Redoks, 9(2), 129–136. https://doi.org/10.31851/redoks.v9i2.15445