Power Trhesher Solar Cell Berbasis Internet of Things (IoT)

Authors

  • Rizcky Amalia Universitas Muhammadiyah Palembang
  • Mohammad Hilmi Robi Udin Universitas Muhammadiyah Palembang
  • Rian Sukamto Universitas Muhammadiyah Palembang
  • Muhammad Alif Rachmatullah Universitas Muhammadiyah Palembang
  • Nadia Dwi Apriani Universitas Muhammadiyah Palembang
  • Yosi Apriani Universitas Muhammadiyah Palembang

DOI:

https://doi.org/10.31851/ampere.v7i2.9237

Keywords:

Solar cell, Power thresher, Internet of Things

Abstract

Mata pencaharian sebagian besar masyarakat Indonesia sebagai petani, berdasarkan Badan Pusat Statistik (BPS) tahun 2020 ada sekitar 31,4 juta petani yang bergerak disemua sektor pertanian akan tetapi Mayoritas petani saat ini masih menggunakan alat perontok padi pedal trhesher. Penelitian dibuat untuk menjadi solusi praktis yang inovatif untuk mengatasi permasalahan dalam proses perontokan padi pada pertanian di Indonesia dengan menggunakan Power Trhesher Sollar Cell berbasis Internet of Things. Sistem yang dibuat menggunakan 2 buah panel surya sebesar 200 Wp, modul MPPT, baterai 12 Volt sebagai penyimpan energi dari panel surya, dan motor dc yang berfungsi sebagai penggerak utama dari alat ini yang langsung terhubung ke modul sonoff sebagai piranti IoT. Hasil penelitian didapatkan pada menit ke 15 dengan tegangan baterai sebesar 12, 71 Volt menghasilkan putaran motor sebesar 400 rpm dan arus yang mengalir sebesar 11,41 A, sedangkan pada menit ke 45 tegangan baterai menjadi 12,63 V dan kecepatan putaran motor menjadi 380 rpm dan arus yang mengalir sebesar 10,44 A. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan faktor yang mempengaruhi besar kecil nya nilai tegangan dan arus yang mengalir ke beban yaitu tegangan pada baterai. Semakin besar nilai tegangan baterai semakin cepat pula kecepatan motor sehingga arus pada motor mengalami peningkatan dan sebaliknya.

References

D. Sumardiyanto, E. Nugroho, and H. Prasetyo, “Mesin Perontok Padi Menggunakan Energi Surya Skala Usaha Kecil Menengah Untuk Masyarakat Di Kabupaten Subang Jawa Barat,†Kami Mengabdi, vol. 1, p. 1, Oct. 2021, Accessed: Nov. 21, 2021. [Online]. Available: http://journal.uta45jakarta.ac.id/index.php/km/article/view/5427

Amsani, “Amsani - 111710201010 -1,†Universitas Jember, Jember, 2016. Accessed: Mar. 29, 2022. [Online]. Available:

http://repository.unej.ac.id/bitstream/handle/123456789/76543/Amsani - 111710201010 -1.pdf?sequence=1&isAllowed=y

R. W. SY, “RAMA_41201_05021381320004_0002086005_ 0014047607_01_front_ref (1),†Universitas Sriwijaya, Indralaya, 2018.

A. Kristanto and S. Cahyo Widodo, “Perancangan Ulang Alat Perontok Padi Yang Ergonomis Untuk Meningkatkan Produktivitas dan Kualitas Kebersihan Padi,†J. Ilm. Tek. Ind., vol. 14, p. 79, Jun. 2015.

Downloads

Published

2022-12-30

How to Cite

Amalia, R., Robi Udin, M. H., Sukamto, R., Rachmatullah, M. A., Apriani, N. D., & Apriani, Y. (2022). Power Trhesher Solar Cell Berbasis Internet of Things (IoT). Jurnal Ampere, 7(2), 94–98. https://doi.org/10.31851/ampere.v7i2.9237