Sosialisasi Pencegahan dan Penanggulangan Stunting Melalui Peningkatan Gizi Ibu Hamil dengan Mengkonsumsi Moringa Oleifera
DOI:
https://doi.org/10.31851/dedikasi.v6i2.13628Abstract
Stunting merupakan suatu kondisi gagal tumbuh pada anak balita akibat kekurangan gizi kronis sehingga tubuh anak lebih pendek dibandingkan usianya. Stunting pada anak terjadi dikarenakan anak memiliki kekurangan gizi yang terjadi sejak anak berada dalam kandungan dan pada masa awal kehidupan setelah lahir, akan tetapi baru tampak setelah anak berusia 2 tahun. Stunting dapat diatasi dengan tanaman daun kelor (moringa oleifera). Metode yang digunakan adalah ceramah atau sosialisasi. Adapun hasil sosialisasi yang dilaksanakan di Desa labuaja, kec. Kahu, Kab. Bone. yaitu memberikan pengetahun yang lebih kepada ibu hamil mengenai tanaman daun kelor dan juga terkait masalah stunting dan bagaimana mengatasi stunting dengan daun kelor atau moringa oleifera.
References
Arisman, A., Dos Santos, M. H., Okilanda, A., Noviarini, T., Hasnah, H., Ishar, A. A., Walinga, A. N. T., & Putra, D. D. (2022). Konsep Pendidikan Jasmani dalam Membangun Karakter Era 5.0. Wahana Dedikasi: Jurnal PkM Ilmu Kependidikan, 5(2), 372–378.
Claudia, J. G., Mohamad, S., Umar, P. S., Abdul, N. A., & Rasyid, P. S. (2022). Lokal pada ibu hamil dan ibu balita dalam upaya pencegahan stunting. 6(6), 4449–4458.
Dewi, K. P., & Rosmiyati, R. (2023). Inovasi Cemil Depelor (Cegah Anemia Ibu Hamil Dengan Penanaman Daun Kelor)” Dan “Pedal Asik (Penanaman Daun Kelor Untuk Asi Eksklusif)” Desa Pasir Sakti Kecamatan Pasir Sakti Kabupaten Lampung Timur Tahun 2023. Jurnal Perak Malahayati: Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(1), 21–29.
Dos Santos, H. A., Rahman, S. N., Dos Santos, M. H., Badaru, B., & Amrin, M. A. (2023). Physical Education, Sport and Health as Intervention Stunting Prevention in Taraweang Village. Halaman Olahraga Nusantara: Jurnal Ilmu Keolahragaan, 6(2), 593–603.
Dos Santos, H. A., Rahman, S. N., Hammado, N., Fitri, A. U., & Kamaruddin, I. (2022). Sosialisasi model jari manis (remaja puteri mencegah stunting). J-abdi: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 2(5), 4961–4966.
Hartati, T., & Sunarsih. (2021). Konsumsi ekstrak daun kelor dalam meningkatkan kadar hemoglobin pada ibu hamil. 3, 101–107.
I’anah, F. C., Hasan, R., Putri, H. H., & Zulfa, I. (2023). Edukasi Pemanfaatan Daun Kelor Sebagai Upaya Meningkatkan Kesehatan pada Ibu Hamil di Wilayah Kerja Puskesmas Banyuputih. Jurnal Gembira: Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(04), 902–907.
Kartinawati, K. T. (2022). Penyuluhan Gizi Seimbang pada Ibu Hamil untuk Pencegahan Stunting di Desa Ban, Karangasem, Bali. Warmadewa Minesterium Medical Journal, 1(2), 39–44.
Kusumaningrum, S., Anggraini, M. T., & Faizin, C. (2022). Hubungan pengetahuan dan dukungan keluarga dengan perilaku pencegahan stunting pada ibu hamil.
La Ode Alifariki, S. K. (2020). Gizi Anak dan Stunting. Penerbit LeutikaPrio.
Moleong, L. J. (2017). Metodologi penelitian kualitatif.
Nasriyah, N., & Ediyono, S. (2023). Dampak kurangnya nutrisi pada ibu hamil terhadap risiko stunting pada bayi yang dilahirkan. Jurnal Ilmu Keperawatan Dan Kebidanan, 14(1), 161–170.
Nuradhiani, A. (2022). Upaya Pencegahan Stunting Sejak Dini melalui Pemberian Edukasi pada Ibu Hamil. Jurnal Gizi Kerja dan Produktivitas, 3(1), 51–55.
Nurvitasari, R. D., Cahyaningrum, D. G., Utami, E. S., & Nur, M. (2023). Pendidikan Kesehatan tentang Pemanfaatan Rebusan Air Daun Kelor ( Moringa oleifera ) pada Ibu Hamil Sebagai Upaya Pencegahan Stunting. 2(1), 46–53.
Parrotta, J. A. (2004). Moringa oleifera. Enzyklopädie der Holzgewächse: Handbuch und Atlas der Dendrologie, 1–8.
Rismawati, Jana, V. ajijul, Lathifa, neneng siti, & Sunarsih. (2021). Manfaat kapsul daun kelor dalam meningkatkan kadar hemoglobin ibu hamil. 7(2), 229–233.
Sugarni, M., Wulan, W., Rohmawati, W., Musrif, F., Wulandari, B. A., & Lestari, D. R. (2022). Penyuluhan kesehatan tentang pentingnya konsumsi daun kelor bagi ibu hamil di wilayah kerja puskesmas watopute. JICS: Journal Of International Community Service, 1(02 November), 74–79.
Surbakti, I. S., Sinaga, A., Sinaga, K., Sitorus, R., Pakpahan, I. L., & Yanti, W. N. (2022). Peningkatan pendidikan kesehatan pada ibu nifas tentang manfaat rebusan daun kelor terhadap kelancaran produksi asi di desa bangun rejo kec. Tanjung morawa. J-MAS: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(2), 247–258.
Syatriani, S., & Suciati, W. (2023). Edukasi stunting dan pembuatan puding daun kelor pada ibu baduta dan ibu hamil. Jurnal Pengabdian Masyarakat Gerakan Aksi Sehat (GESIT), 3(2), 107–111.
Wibowo, S. G., & Sari, R. P. (2023). Pelatihan dan Pendampingan Inovasi Produk dari Daun Kelor untuk Mencegah Stunting di Desa Sungai Pauh Pusaka Training and Assistance of Product Innovation from
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Andi Mutmainna, Sugirah Nour Rahman, Andi Trisnowali, Reski Anugrah, Chintya Prastisya, Ardina Muhijratul Annisa
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Authors who publish this journal agree to the following conditions:The author has the copyright and entitles the journal to the first publication with works that are licensed simultaneously under the Creative Commons Attribution CC BY License which allows others to share their work with the recognition of the authorship of the work and initial publications in this journal.
Â
The author can make separate additional contract agreements for the non-exclusive distribution of published journal versions of the work (for example, posting them to the institutional repository or publishing them in a book), with recognition of the initial publication in this journal.
Â
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their websites) before and during the delivery process because it can lead to productive exchanges, as well as quotes that are earlier and larger than published works