Implementasi Metode Belajar Kelompok Dalam Pelatihan Soft Tennis

Authors

  • Masrun Masrun Sport Science Faculty, Universitas Negeri Padang
  • Damrah Universitas Negeri Padang
  • Yogi Setiawan Universitas Negeri Padang
  • Yanuar Kiram Universitas Negeri Padang

DOI:

https://doi.org/10.31851/dedikasi.v6i2.14383

Abstract

Kegiatan ini merupakan kegiatan pengabdian kepada Masyarakat dalam bidang pendidikan. Tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk meningkatkan kemampuan peserta pelatihan untuk menjadi Pelatih Soft Tennis yang bersertifikat.  Hal ini disebabkan karena Softtennis merupakan olahraga yang berkembang di Indonesia pada Umumnya, dan Sumatera Barat, khusunya. Kondisi ril saat ini di Pariaman, masih belum adanya pelatih softtennis yang bersertifikat. Hal ini menjadi kendala bagi daerah ini untuk memasyarakatkan olahraga Softtennis. Pelatihan pelatih Softtenis ini dilakuk dengan menggunaka metode Kelompok. Metode kelompok merupakan metode belajar dimana para peserta disetting dalam kelompok kecil. Peserta pelatihan sebanyak 20 orang, yang dibagi menjadi 5 kelompok, dimana setiap kelompok terdiri dari 4 orang. Setiap kelompok didampingi oleh 1 orang instruktur. Data pre tes dan post tes diolah dengan menggunakan statistic deskriptif, t test, dan N_Gain score. Untuk melihat pengaruh dari pelatihan yang telah dilakukan selama dua hari, dilakukan uji perbedaan mean antara data pre test dan data post test. Berdasarkan hasil analisis di atas diperoleh nilai sig 0.0 < 0.05. Hasil itu menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan implementasi metode kelompok dalam meningkatkan ketrampilan dan pengetahuan peserta pelatihan pelatih Softtennis di Kota Pariaman tahun 2023.

Author Biography

Masrun Masrun, Sport Science Faculty, Universitas Negeri Padang

To: Editor inChief

By this letter Iwould like to say that I interested publishing my Article in this journal. Thanks

Masrun

References

Anggareni, N. W., Ristiati, N. P., & Widiyanti, N. L. P. M. (2013). Implementasi Strategi Pembelajaran Inkuiri Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Dan Pemahaman Konsep IPA Siswa SMP. E-Journal Program Pascasarjana Universitas Pendidikan Ganesha, 3, 1–11.

Budimansyah, D. (2008). PAKEM; Pembelajaran Aktif, Kreatif, Efektif dan Menyenangkan. PT. Genesindo.

Harsanto, R. (2007). Pengelolaan Kelas Yang Dinamis : Paradigma Baru Pembelajaran Menuju Kompetensi Siswa. Kanisius.

Jamalong, A. (2014). Peningkatan Prestasi Olahraga Nasional Secara Dini Melalui Pusat Pembinaan Dan Latihan Pelajar (PPLP) Dan Pusat Pembinaan Dan Latihan Mahasiswa (PPLM). Jurnal Pendidikan Olahraga, 3(2), 156–168. http://journal.ikippgriptk.ac.id/index.php/olahraga/article/view/127

Maryanti, S., Kurniah, N., & Yulidesni, Y. (2019). Meningkatkan Kecerdasan Naturalis Anak Melalui Metode Pembelajaran Outing Class Pada Kelompok B Tk Asyiyah X Kota Bengkulu. Jurnal Ilmiah Potensia, 4(1), 22–31. https://doi.org/10.33369/jip.4.1.22-31

Nengah Kelirik. (2018). Penerapan Metode Diskusi Kelompok Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Ipa Di Sekolah Dasar Negeri 1 Sukadana. Jurnal IKA, 16(1), 1–11.

Nurhidayat Nurhidayat, Eko Sudarmanto, Rispratama Rispratama, & Giaz Fathoni. (2021). Pelatihan Dan Pendampingan Olahraga Petanque Di Slbn Sukoharjo. J-ABDI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(6), 1135–1142. https://doi.org/10.53625/jabdi.v1i6.536

Praktino, R. (2012). Komunikasi dan Pembangunan. Alumni.

Sagala, S. (2008). Konsep dan Makna Pembelajaran. Alfabeta.

Shudur, M. (n.d.). Manfaat Belajar Kelompok dalam Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa. Sumbula, Volume 4(Nomor 2), 282.

Soegiyanto, S., Rahayu, S., Nurharsono, T., & ... (2022). Pelatihan dan Sosialisasi Tonis Guru Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan di Kabupaten Semarang. Journal of …, 2(1), 32–38. https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/JCE/article/view/52442%0Ahttps://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/JCE/article/download/52442/21496

Windrawanto, Y. (2015). Pelatihan Dalam Rangka Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan Guru: Suatu Tinjauan Literatur. Satya Widya, 31(2), 90. https://doi.org/10.24246/j.sw.2015.v31.i2.p90-101

Yahya Eko Nopiyanto, & Septian Raibowo. (2020). Pelatihan Olahraga Futsal sebagai Sarana Mengurangi Aktivitas Game Online pada Anak-Anak di Kelurahan Mangunharjo. JURPIKAT (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat), 1(2), 114–124. https://doi.org/10.37339/jurpikat.v1i2.264

Downloads

Published

2023-12-31