Workshop Virtual Cipta Kreasi Sebagai Daya Kreatifitas Tari Melaju Dengan Mutu

Authors

  • Treny Hera
  • Rully Rochayati
  • Evita Elfandari
  • Nurdin Nurdin
  • Naomi Diah Budi Setyaningrum
  • Rio Eka Putra
  • Auzy Madona Adoma

DOI:

https://doi.org/10.31851/dedikasi.v4i1.5602

Keywords:

Tari, Kreatifitas, Melaju Dengan Mutu, Cipta Kreasi

Abstract

Masa pandemi dimana setiap aktivitas terbatasi, baik karena waktu, kesehatan, bahkan tempat. Oleh karena pembatasan-pembatasan tersebut maka banyak hal yang tidak dapat dilakukan secara maksimal. Termasuk salah satunya adalah Pengabdian kepada Masyrakat. Melihat dari berbagai kondisi yang tidak memungkinkan untuk tatap muka, maka PkM dosen ini dilakukan secara virtual dengan media zoom. PkM virtual yang dilaksanakan ini merupakan bagian dari sosialisasi karya dosen dalam bidang tari dan musik. Keberlangsungan suatu karya seni adalah apabila dilakukan pewarisan dalam bentuk proses pembelajaran secara terus menerus dari waktu ke waktu. Proses keberlangsungan karya seni tersebut tentunya tidak hanya sebagai apresiasi saja tetapi juga sebagai bagian yang turut terlibat aktif dalam perkembangan karya seni itu sendiri.

References

Hera, T., Rochayati, R., Setyaningrum, N. D., Elvandari, E., & Nurdin. (2018). Pelatihan Tari Lenggang Patah Sembilan Dalam Konteks Pementasan Tari Pada Siswa-Siswi SMP Negeri 30 Kota Palembang. Wahana Dedikasi , 2.

Hermansah, B., Lubis, P. H., & Armariena, D. N. (2020). Evektivitas Pengenalan Aplikasi ZoomMeeting Pada Karyawan Di Instansi pemerintah Daerah Di Kecamatan Belitang III Oleh Mahasiswa KKL/KKN Universitas PGRI Palembang. Wahana Dedikasi , 5.

Rochayati, R., & Hera, T. (2019). Estetika Tari Melaju Dengan Mutu. Sitakara , 6-8.

Rochayati, R., & Putra, R. E. (2021). Pandemi Covid-19 Sebagai Sumber Tema Dalam Pembelajaran Mata Kuliah Komposisi Tari Di Program Studi Pendidikan Seni Pertunjukan Universitas PGRI Palembang. Journal Of Education, Humaniora, and Social Sciences, 1026.

Rochayati, R., Heldani, S. H., Hera, T., Setyaningrum, N. D., Mainur, & Elvandari, E. (2018). Pelatihan dan Workshop Unsur-Unsur Pendukung Karya Seni Tari Tradisi Sumatera Selatan Pada Siswa-Siswi Se-Kota Palembang. Wahana Dedikasi , 52.

Downloads

Published

2021-05-10