ANALISIS PEMAHAMAN KONSEP SISWA DENGAN STRATEGI READING INFUSION

Authors

  • Bayu Sugara STKIP SINGKAWANG

DOI:

https://doi.org/10.31851/luminous.v2i2.5557

Keywords:

Analisis, pemahaman konsep, reading infusion

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pemahaman konsep siswa dengan strategi reading infusion. Penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII disalah satu SMP Negeri Kabupaten Sambas. Sampel penelitian diambil secara Convenience Sampling yaitu siswa kelas VIII A disalah satu SMP Negeri Kabupaten Sambas. Hasil penelitian menunjukan bahwa: 1) rata-rata pemahaman konsep siswa sebesar 67,22 dan dari 30 siswa yang mengikuti tes hanya 13 siswa yang memahami konsep sedangkan 17 siswa lainnya tidak memahami konsep. 2) Hasil wawancara yang dilakukan pada 13 orang yang memahami konsep menggambarkan bahwa siswa tertarik dengan reading infusion serta berminat pada bahan bacaan sedangkan 17 siswa lainnya juga tertarik dengan reading infusion serta berminat pada bahan bacaan, akan tetapi masih mengalami kesulitan dalam memahami konsep. Diharapkan untuk peneliti selanjutnya yang menggunakan strategi reading infusion dalam pelaksanaan pembelajaran agar dipadukan dengan strategi lain agar siswa lebih mudah dalam memahami konsep.

References

(SUARA KALBAR) Dina Prihatini Wardoyo, diko E. (2020). Sekolah diliburkan dan masyarakat silahkan berangkat tapi jangan datang lagi ke kalbar. Diakses Pada , dari. 15 Maret. https://www.suarakalbar.co.id/2020/03/sutarmidji-sekolah-diliburkan-plbn-dan.html

(Suara Pemred), S. (2020). Siswa belajar dirumah hingga akhir semester, sekolah fasilitasi pendaftaran via online. 9 Juni. https://www.suarapemredkalbar.com/read/sambas/09062020/siswa-belajar-di-rumah-hingga-akhir-semestersekolah-fasilitasi-pendaftaran-via-online

Gusliana, G. (2014). Strategi Inquiry Menggunakan Reading Infusion dan Science Reflective Journal Writing Kaitannya Dengan Literasi Sains dan Kemampuan Kognitif Siswa. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 9–27. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004

Kusumawati, I., Kahar, M. S., Khoiri, A., & Mursidi, A. (2019). Differences analysis understanding the concept of students between the three islands (Java, Kalimantan, Papua) through multiple representations approaches to the material of Time Dilation. Journal of Physics: Conference Series, 1153(1). https://doi.org/10.1088/1742-6596/1153/1/012145

Lorin W. Anderson, & Krathwohl, D. R. (2010). Kerangka Landasan Untuk Pembelajaran (Revisi). PUSTAKA BELAJAR.

Mariana, N. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Levels Of Inquiry (LOI) Pada Materi Fluida Statis untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep dan Penalaran Ilmiah Siswa SMP Satu Atap. PendidikanIndonesia.

Nahdi, D. S., Yonanda, D. A., & Agustin, N. F. (2018). Upaya Meningkatkan Pemahaman Konsep Siswa Melalui Penerapan Metode Demonstrasi pada Mata Pelajaran IPA. Jurnal Cakrawala Pendas, 4(2).

Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 21 Tahun 2016 Tentang Standar Isi Pendidikan Dasar dan Menengah, 62 (2016).

Rayon, Leo Sutrisno, E. O. (2016). Efektivitas Penggunaan Reading Infusion SQ3R Untuk Meremediasi Miskonsepsi Siswa SMK Tentang Gerak Jatuh Bebas. In Skripsi. Pontianak : FKIP UNTAN (Vol. 23, Nomor 45). TANJUNGPURA.

Rendra Oxtora, P. (Antara). (2020). Disdik Kalbar evaluasi proses belajar daring selama COVID-19. 28 Mei. https://kalbar.antaranews.com/berita/420664/disdik-kalbar-evaluasi-proses-belajar-daring-selama-covid-19

Sarniti, E. K. A. (2018). Penggunaan Reading Infusion SQ3R Meremediasi Miskonsepsi Peserta Didik pada Materi Hukum Archimedes di SMP. Studi, Program Fisika, Pendidikan Pendidikan, Jurusan Dan, Matematika Keguruan, Fakultas Ilmu, D A N Tanjungpura, Universitas.

Sugiarti, T. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning (Pbl) dengan Strategi Reading Infusion untuk Meningkatkan Keterampilan Abad Ke-21 (4C) Siswa Smk pada Materi Suhu Kalor. 21.

Downloads

Published

13-08-2021

How to Cite

Sugara, B. (2021). ANALISIS PEMAHAMAN KONSEP SISWA DENGAN STRATEGI READING INFUSION. Jurnal Luminous: Riset Ilmiah Pendidikan Fisika, 2(2), 1–6. https://doi.org/10.31851/luminous.v2i2.5557

Issue

Section

Articles