PENGEMBANGAN LKPD INTERAKTIF PADA MATERI TEKANAN HIDROSTATIS MENGGUNAKAN MEDIA LIVEWORKSHEET

Authors

  • Yohanna Margaretha Sihombing Sultan Ageng Tirtayasa University
  • Putri Almaida Sultan Ageng Tirtayasa University
  • Siti Nurholipah Sultan Ageng Tirtayasa University
  • Indah Oktaviani Sultan Ageng Tirtayasa University
  • Asep Saefullah Sultan Ageng Tirtayasa University

DOI:

https://doi.org/10.31851/luminous.v3i1.6713

Keywords:

Pengembangan, LKPD Interaktif, Live Worksheet, Tekanan Hidrostatisi

Abstract

Abstrak

Penelitian ini merupakan penelitian jenis pengembangan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menghemat waktu guru dan siswa dalam mengerjakan dan mengirim tugas secara online, menggunakan media pembelajaran Liveworksheet untuk mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam dengan standar kompetisi memahami materi tentang Tekanan Hidrostatis. Tahap-tahap pengembangan yang dilakukan dalam penelitian ini terdiri atas 3 tahapan yaitu tahap pembuatan konsep yang meliputi analisis awal, analisis akhir, pengumpulan materi dan pendukung materi; tahap pembuatan produk yang meliputi design dan assembly; tahap uji coba (testing) yang meliputi validasi oleh ahli. Hasil penilitian kelayakan Pengembangan LKPD Interaktif Pada Materi Tekanan Hidrostatis Menggunakan Media Live Worksheet didapatkan hasil rata-rata dari 5 validator sebesar 4,538 dan sudah termasuk pada kategori “Sangat Baik†dengan rata-rata jumlah penilaian yang dilakukan oleh kelima validator didapatkan hasil skor lebih dari 4,21 yang dapat menunjukkan produk yang telah dikembangkan sudah memenuhi aspek yang dinilai yaitu aspek materi, penyajian dan kebahasaan serta layak untuk digunakan sebagai bahan ajar.

References

Aji, W. N. (2016). Model Pembelajaran Dick and Carrey Dalam Pembelajaran Bahasa Dan Sastra Indonesia. Kajian Linguistik Dan Sastra, 1(2), 119–126. https://doi.org/10.23917/kls.v1i2.3631

Andriyani, N., Hanafi, Y., Safitri, I. Y. B., & Hartini, S. (2020). Penerapan Model Problem Based Learning Berbantuan LKPD Live Worksheet Untuk Meningkatkan Keaktifan Mental Siswa Pada Pembelajaran Tematik Kelas VA SD Negeri Nogopuro. Prosiding Pendidikan Profesi Guru, 122–130. http://eprints.uad.ac.id/21216/1/12. Novi Andriyani-PGSD %28122-130%29.pdf

Anggraini, R., Wahyuni, S., & Lesmono, A. D. (2016). Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) Berbasis Keterampilan Proses Di SMAN 4 Jember. Jurnal Pembelajaran Fisika, 4(4), 350–365.

Hamidah, N., Haryani, S., & Wardani, S. (2018). Efektivitas Lembar Kerja Peserta Didik Berbasis Inkuiri Terbimbing Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Inovasi Pendidikan IPA, 12(2), 2212 – 2223.

Herman. (2015). Pengembangan LKPD Tekanan Hidrostatik Berbasis Keterampilan Proses Sains. Jurnal Sains Dan Pendidikan Fisika UNM, 11(2), 120–131. https://ojs.unm.ac.id/index.php/JSdPF/article/download/1478/557.

Hobri, H. (2010). Metodologi penelitian pengembangan (aplikasi pada penelitian pendidikan matematika). Jember: Pena Salsabila.

Khairani, I. (2016). Pengaruh Earning Per Share (EPS) dan Deviden Per Share terhadap Harga Saham Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2011-2013. Jurnal Manajemen Dan Keuangan Unsam, 5(1), 566–572.

Mania, S. (2008). Teknik Non Tes: Telaah Atas Fungsi Wawancara Dan Kuesioner Dalam Evaluasi Pendidikan. Lentera Pendidikan : Jurnal Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan, 11(1), 45–54. https://doi.org/10.24252/lp.2008v11n1a4

Murti, A. A. W. (2017). Pengembangan Media Berbentuk Game Interaktif Ular Tangga Untuk Meningkatkan Motivasi BELAJAR Siswa Dalam Pelajaran Akuntansi Kelas X SMK N 1 Godean Tahun Ajaran 2016 /2017. Universitas Sanata Dharma.

Ongga, P., Sanwaty, Y., Rondonuwu, F. S., & Kristiyanto, W. H. (2009). Konsepsi mahasiswa tentang tekanan hidrostatis. Prosiding Seminar Nasional Penelitian, Pendidikan, Dan Penerapan MIPA, 181–185.

Prastowo, A. (2011). Panduan kreatif membuat bahan ajar inovatif. Yogyakarta: DIVA press.

Prianoto, A. D., Gulo, F., & Effendi. (2017). Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Interaktif Kimia Untuk Pembelajaran Struktur Atom Di Kelas X Sma. Jurnal Penelitian Pendidikan Kimia, 4(2), 88–96.

Putri, F. E. (2016). Pengembangan LKS berbasis Predict-Observe-Explain (POE) pada Materi Fluida Statis di SMA. In Jurnal Pendidikan Fisika. Universitas Lampung.

Samsudin, A., Nurliani, R., Kaniawati, I., & Suhandi, A. (2019). Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik Berbasis PDEODE*ETasks pada Konsep Tekanan Hidrostatis Achmad. Jurnal Wahana Pendidikan Fisika, 4(1), 113–119.

Sugiyono, D. (2013). Metode penelitian pendidikan pendekatan kuantitatif, kualitatif dan R&D.

Wati, Y. (2019). Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Berbasis Kontekstual Pada Materi Tekanan Pada Zat Cair. UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

Widiyani, A., & Pramudiani, P. (2019). Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Berbasis Software Liveworksheet pada Materi PPKn. DWIJA CENDEKIA: Jurnal Riset Pedagogik, 5(1), 105–112.

Downloads

Published

17-01-2022

How to Cite

Sihombing, Y. M., Almaida, P., Nurholipah, S., Oktaviani, I., & Saefullah, A. (2022). PENGEMBANGAN LKPD INTERAKTIF PADA MATERI TEKANAN HIDROSTATIS MENGGUNAKAN MEDIA LIVEWORKSHEET. Jurnal Luminous: Riset Ilmiah Pendidikan Fisika, 3(1), 17–26. https://doi.org/10.31851/luminous.v3i1.6713