Analisis Kontribusi Pajak Hotel Dalam Meningkatkan Pendapatan Asli Daerah Pada BAPENDA Kota Palembang
DOI:
https://doi.org/10.31851/jmediasi.v6i1.13170Abstract
ABSTRACT
This study aims to find out how big the hotel tax contribution is to the Local Revenue of Palembang City in 2018-2022. This study uses a qualitative descriptive method with descriptive analysis techniques and contribution analysis using the contribution formula, namely the quotient between the realization of hotel tax revenue and the realization of Local Own Revenue. hotel tax contribution to Palembang City Local Revenue in 2018-2022 generates an average income of below 10%, Based on research results. Namely in 2018 it was 7.53%, in 2019 it was 7.53%. . of 7.47%, in 2020 of 3.61%, in 2021 it will be 5.09% while in 2022 it will be 4.13%. This shows that the contribution of hotel tax to the Local Revenue of Palembang City for 2018-2022 is very small based on Kepmendagri No 690,900,327.
Keywords: Analysis, Contribution, Hotel Tax, Local Own Revenue
ABSTRAK
Penelitian ini bermaksud untuk mengetahui berapa besar kontribusi pajak hotel terhadap Pendapatan Asli Daerah Kota Palembang tahun 2018-2022. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan menggunakan teknik analisis deskriptip dan analisis kontribusi dengan menggunakan rumus kontribusi yang merupakan hasil bagi antara realisasi penerimaan pajak hotel terhadap realisasi Pendapatan Asli Daerah. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa kontribusi yang diberikan pajak hotel terhadap Pendapatan Asli Daerah Kota Palembang dari tahun 2018-2022 memberikan hasil rata-rata dibawah 10%, yaitu pada tahun 2018 sebesar 7,53%, tahun 2019 sebesar 7,47%, tahun 2020 sebesar 3,61%, tahun 2021 sebesar 5,09% sedangkan tahun 2022 sebesar 4,13%. Hal ini menunjukan bahwa kontribusi pajak hotel terhadap Pendapatan Asli Daerah Kota Palembang dari tahun 2018-2022 sangat kurang berkontribusi berdasarkan Depdagri, Kepmendagri No. 690.900.327.
Kata kunci: Analisis, Kontribusi, Pajak Hotel, Pendapatan Asli Daerah.
References
Anggoro, D. (2017). Pajak Daerah dan Retribusi Daerah. Malang: UB Press.
Dapartemen Dalam Negeri, Keputusan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia No. 690.900.327.
Halim, A., Bawono, I., & Dara, A. (2018). Perpajakan: Konsep, Aplikasi, Contoh, dan Studi Kasus. Jakarta: Salemba Empat.
Kamaroellah, A. (2021). Pajak dan Restribusi Daerah (Konsep dan Aplikasi Analisis Pendapatan Asli Daaerah Melalui Kontribusi Pajak dan Retribusi Daerah Dalam Meninjau Peraturan Daerah). Surabaya: CV. Jakad Media Publishing.
Resmi, S. (2017). Perpajakan Teori & Kasus. Jakarta: Selembar Empat.
Sarosa, S. (2021). Analisis Data Penelitian Kualitatif. Depok: PT Kanisius.
Suandy, E. (2017). Hukum Pajak. Jakarta: Salemba Empat.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. (2022). Metode Penelitian Kualitatif . Bandung: Alfabeta.
TMBooks. (2018). Perpajakan Indonesia. Yogyakarta: Penerbit ANDI.
Undang-Undang Republik Indonesia No.28 Tahun 2008 tentang Pajak Daerah.
Undang-undang No.28 tahun 2009 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah.
Peraturan Daerah Kota Palembang No. 11 Tahun 2010 tentang Pajak Hotel
Wahyuningsih, T. (2020). Ekonomi Publik. Depok: Rajawali Pers.
Waluyo. (2018). Perpajakan Indonesia. Jakarta: Selembar Empat.
Waluyo. (2019). Perpajakan Indonesia. Jakarta: Selembar Empat.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Jurnal Media Akuntansi (Mediasi)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
The copyright of the received article shall be assigned to the publisher of the journal licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License in line with the license, authors and any users (readers and other researchers) are allowed to share and adapt the material only for non-commercial purposes. In addition, the material must be given appropriate credit, provided with a link to the license, and indicated if changes were made. If authors remix, transform or build upon the material, authors must distribute their contributions under the same license as the original.