PENGARUH PENERAPAN MODEL PERSIAPAN MENGAJAR ROPES TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS TERPADU (EKONOMI) DI SMP NEGERI 2 INDRALAYA SELATAN

Authors

  • David Indriadi SMA NEGERI 2 INDRALAYA UTARA

DOI:

https://doi.org/10.31851/neraca.v3i2.3831

Keywords:

Model Persiapan Mengajar ROPES (Review, Overview, Presentation, Exercise, Summary), Hasil Belajar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Penerapan Model Persiapan Mengajar ROPES  terhadap Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran IPS (Ekonomi) di SMP Negeri 2 Indralaya Selatan Tahun Ajaran 2011/2012. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif korelasional. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII. Teknik pengumpulan data yaitu dokumentasi,observasi dan tes. Hipotesis dalam penelitian ini adalah, Ho = Tidak Ada Pengaruh Penerapan Model Persiapan Mengajar ROPES terhadap Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran IPS (Ekonomi) di SMP Negeri 2 Indralaya Selatan Tahun Ajaran 2011/2012. Dan Ha=Ada Pengaruh Penerapan Model Persiapan Mengajar ROPES terhadap Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran IPS (Ekonomi) di SMP Negeri 2 Indralaya Selatan Tahun Ajaran 2011/2012. Dengan taraf signifikansi 5% atau dengan taraf kepercayaan 95%,  dan kriteria pengujian hipotesis dalam penelitian ini adalah Terima Ha : Jika nilai t hitung > t tabel atau tolak Ho, Terima Ho : Jika nilai t hitung ≤ t tabel atau tolak Ha.

References

Arikunto, Suharsimi. 2010. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Yogyakarta:Bumi Aksara

_________________.2010. Prosedur Penelitian suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta

Riduwan. 2011. Belajar Mudah Penelitian untuk Guru-Karyawan dan Peneliti Pemula. Bandung: Alfabeta

Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta

________. 2011. Statistika untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta

Sukmadinata, Nana Syaodih. 2010. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Pramika, Depi. (2018). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Artikulasi Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Akuntansi Di SMK Setia Darma Palembang. Prosiding Revolusi Mental Mewujudkan Tenaga Pendidikan Yang Profesional Dalam Menyiapkan Generasi Emas Indonesia. Pada tanggal 17 Desember 2016.(Online) https://jurnal.univpgri-palembang.ac.id/index.php/prosiding/article/view/1078 (diakses tanggal 15 April 2020).

Downloads

Published

2019-12-31