MITOLOGI MASYARAKAT JAWA DALAM BUKU PRIMBON BETALJEMUR ADAMMAKNA DI DESA SALEH AGUNG KECAMATAN AIR SALEH

Authors

  • Yuli Trisnawati Universitas Pgri Palembang
  • Liza Murniviyanti Universitas Pgri Palembang
  • Hayatun Nufus Universitas Pgri Palembang

DOI:

https://doi.org/10.31851/pembahsi.v11i1.4731

Keywords:

Sastra Lisan, Buku Primbon Betaljemur Adammakna, Mitos

Abstract

ABSTRAK
Sastra lisan merupakan bagian dari sastra daerah yang disampaikan masyarakat dari mulu-mulut secara lisan dan turun temurun. Salah satu yang merupakan bagian dari sastra lisan adalah Mitos. Mitos adalah hal-hal yang di anggapnya gaib dan jika melanggarnya akan mengakibatkan hal yang fatal. Tujuan dari pada penelitian ini adalah untuk mengetahui mitos yang ada dalam buku Primbon Betaljemur Adammakna yang ada di Desa Saleh Agung Kecamatan Air Saleh. Alasan peneliti menggunakan mitos adalah sebagai salah satu objek penelitiannya karena masyarakat Jawa masih banyak yang mempercayai mitos yang ada dalam buku Primbon Betaljemur Adammakna. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Untuk mendapatkan data yang dapat diakui kebenarannya peneliti menggunakan teknik observasi, wawancara,dokument. Yang menjadi objek penelitian ini adalah masyarakat yang benar-benar paham akan mitos yang ada dalam buku Primbon Betaljemur Adammakna yang ada di Desa Saleh Agung Kecamatan Air Saleh. Pada penelitian menggunakan teori semiotika yaitu teori yang berkaitan dengan makna.

Author Biographies

Yuli Trisnawati, Universitas Pgri Palembang

Mahasiswa Universitas Pgri Palembang

Liza Murniviyanti, Universitas Pgri Palembang

Dosen Universitas Pgri Palembang

Hayatun Nufus, Universitas Pgri Palembang

Dosen Universitas Pgri Palembang

References

Astika, I. M., & Yasa, I. N. (2014). Sastra Lisan Teori dan Penerapannya . Yogyakarta: Graha Ilmu.

Barthes, R. (2011). Mitologi Ronald Barthes . perum Sidorejo Bumi Indah( SBI ) : Kreasi Wacana.

Emzir, & Rohman, S. (2015). Teori dan Pengajaran Sastra. Depok: Pt.Rajagrafindo Perseda.

Hartono. (2016). Petung Dalam Primbon Jawa. 2 Oktober 2016.

Mustika, l., wardiah, d., & effendi, d. (2020). Mitologi pantangan masyarakat desa kundi kecamatan simpang teritip kabupaten bangka barat. Jurnal pembahsi (pembelajaran bahasa dan sastra indonesia), 10(2), 97-108.

Rafiek. (2015). Teori Sastra Kajian Teori Dan Praktik. Bandung: Pt Refika Aditama.

Rokmansyah, A. (2014). Studi dan Pengajaran Sastra. Yogyakarta: Graha Ilmu Ruko Jambusari 7A.

Sugiyono. (2015). Metode penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R& D . Bandung: Alfabeta.

Susanto, D. (2016). Pengantar Kajian Sastra . Yogyakarta: CAPS ( Center For Academic Publishing Service ).

Wigiati, E. (2019). Mitologi Pantangan Dalam Masyarakat Desa Nusa Serasih Kecamatan Sungai Lilin. Universitas Pgri Palembang

Downloads

Additional Files

Published

2021-02-28