IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS ANAK MELALUI METODE GERAK DAN LAGU UNTUK ANAK PAUD

Authors

  • Yuspar Uzer Univ. PGRI Palembang

DOI:

https://doi.org/10.31851/pernik.v2i01.3117

Abstract

Abstrak : Kesadaran akan pentingnya penguasaan bahasa Inggris di era informasi ini memunculkan upaya-upaya untuk mempelajari dan menguasai bahasa tersebut sedini mungkin melalui metode gerak dan lagu. Oleh karena itu, bahasa Inggris diharapkan untuk diperkenalkan di lembaga pendidikan formal untuk anak usia dini. Hal ini menjadi sebuah tantangan tersendiri karenabahasa Inggris merupakan bahasa asing di Indonesia. Ketika sebuah bahasa asing  diperkenalkan kepada anak usia dini, maka pengetahuan khusus mengenai bagaimana anak memperoleh dan mempelajari bahasa sangat diperlukan, sehingga sebuah metode pembelajaran yang tepat dapat dirumuskan dengan baik. Artikel ini membahas mengenai proses pemerolehan bahasa pada anak, baik pada bahasa pertamanya maupun bahasa keduanya, serta bagaimana pengetahuan mengenai proses tersebut berperan dalam perumusan metode pembelajaran bahasa Inggris  melalui metode gerak dan lagu untuk anak usia dini.

Kata Kunci: Pembelajaran Bahasa Inggris, Metode melalui metode gerak dan lagu, dan Anak Usia Dini

 

References

DAFTAR PUSTAKA

Brown, H. D. (2007). Prinsip Pembelajaran dan Pengajaran Bahasa. (Cholis, N. dan Pareanom, Y.A., Trans.) Jakarta, JKT: Kedutaan Besar Amerika Serikat.

Chaer, A. (2003). Psikolinguistik:Kajian Teoretik. Jakarta, JKT: Rineka Cipta Fromkin,

Fitrianti Diah., & Muhammad Reza. (2013). Mengembangkan Kegiatan Gertak dan Lagu untuk Meningkatkan Motorik Kasar pada Anak. Dalam jurnal mahasiswa.unesa.ac.id/article/6348/ 19/article.pdf.

Godstein, E. B. (2008). Cognitive Psychology: Connecting Mind, Research and Everyday Experience. Second Edition. United States of America, USA: Thomson Wadsworth.

Ingram, D. (1989). First Language Acquisition: Method, Description, and Explanation.Great Britain: Cambridge University Press.

Linse, C.T. (2005). Practical English Language Teaching: Young Learners. New York, NY:

McGraw-Hill Company Inc.

Lust, B.C. (2006). Child Language: Acquisition and Growth.United Kingdom, UK: Cambridge University Press.

Matodang, Elisabeth Marsaulina. 2005. Menumbuhkan Minat Belajar Bahasa Inggris Anak Usia Dini Melalui Music and Movement (Gerak dan Lagu). Jurnal Pendidikan Penabur - No.05/ Th.IV/ Desember 2005.

O’grady, W. (2005). How Children Learn Language.United Kingdom, UK: Cambridge University Press.

Rodman, R., & Hyams, N.(1990). An Intoduction to Language. New York, NY: Avon

Books.

Santrock, J. (2007). Adolesenceâ€Fifth Edition. New York, NY: McGrawHill Company Inc.

Schutz, R. (2006). Stephen Krashni's Theory of Second language Acquisition. Diakses dari:

http://www.sk.com.br/skkrash. html.

Sigel, I., & Cocking, R. (2000). Cognitive Development from Childhood to Adolescence: A Constructivist Perspective’ p. 5. Diakses dari: http://fccl.ksu.ru/papers/gp002.htm

Stakanova E., & Tolstikhina, E. (2014). Different Approaches to Teaching English As A Foreign Language to Young Learner.Procedia Social and Behaviour Science Vo. 146. pp. 456-460. Diakses dari: www.sciencedirect.com

Valipour, V., & Davatgari, H. (2014). Differences between Children and Adults in Foreign Languange Pronunciation and Gramatical Rules Learning.Indian Journal of Fundamental and Applied Life Sciences Vol. 4 (S3), pp. 195-198. Diakses dari: www.cibtech.org/sp.ed/jls/2014/03/ jls.htm.

Downloads

Published

2019-08-02