PENGARUH COVID-19 TERHADAP KEAKTIFAN PESERTA DIDIK SMA SEDERAJAT DI KALIMANTAN TIMUR

Authors

  • Galih Perkasa Universitas Mulawarman
  • Intan Melenia Permatasari Universitas Mulawarman
  • Lisa Carolina Universitas Mulawarman
  • Muhammad Dzikriyal Ka'bah Universitas Mulawarman
  • Adit Nur Pratama Universitas Mulawarman

DOI:

https://doi.org/10.31851/swarnabhumi.v6i2.5690

Keywords:

keaktifan siswa, pembelajaran, covid-19

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Covid-19 Terhadap Keaktifan Siswa SMA Sederajat. Jenis penelitian yang dilakukan adalah deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan angket atau kuisioner yang di sebar pada beberapa wilayah dengan objek siswa dan siswi SMA sederajat. Hasil penelitian diperoleh bahwa selama pembelajaran daring, keaktifan belajar siswa tidak sepenuhnya dapat dicapai sesuai dengan indikator keaktifan belajar. Hal ini diakibatnya karena adanya faktor kendala selama pembelajaran daring dilaksanakan seperti kurangnya alat peraga dan terbatasnya akses internet.

Author Biographies

Galih Perkasa, Universitas Mulawarman

Pendidikan Geografi

Intan Melenia Permatasari, Universitas Mulawarman

Pendidikan Geografi

Lisa Carolina, Universitas Mulawarman

Pendidikan Geografi

Muhammad Dzikriyal Ka'bah, Universitas Mulawarman

Pendidikan Geografi

Adit Nur Pratama, Universitas Mulawarman

Pendidikan Geografi

References

A.M Sadirman. 2008. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Raja Grafindo Persada : Jakarta.

Kharis, A. (2019). Upaya Peningkatan Keaktifan Siswa Melalui Model Pembelajaran Picture and Picture Berbasis IT pada Tematik. 2017, 173–180.

Kroker, A. and Weinstein, M. A. (1994). Data trash: The theory of the virtual class. Montreal: New World Perspectives.

Permata, Andira dan Yoga Budi Bhakti. 2020. Keefektifan Virtual Class dengan Google Classroom dalam Pembelajaran Fisika Dimasa Pandemi Covid-19. JIPFRI (Jurnal Inovasi Pendidikan Fisika dan Riset Ilmiah), 4(1), 27-33.

Potter & Perry. (1997). Fudamental of Nursing Concept: Buku Ajar Fundamental Keperawatan. Volume 1. Edisi 4. United States of America: Mosby.

Syafi’ie, Imam. 1993. Terampil Berbahasa Indonesia I. Petunjuk Guru Bahasa

Indonesia SMU Kelas I. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.

Waryanto, N.H. (2006). Online learning sebagai salah satu inovasi pembelajaran.

Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta. Jurnal Matematika, Vol. 2, No.1, Desember 2006: 10-23.

Yusmiati, Rini. 2010. Meningkatkan Keaktifan Siswa Dalam Proses Belajar di Kelas Melalui Layanan Bimbingan Kelompok Pada Siswa Kelas VIII SMP N 7 Semarang tahun ajaran 2009/2010. Universitas Negeri Semarang.

Downloads

Additional Files

Published

2021-08-31