Analisis Prosedur Pengeluaran Kas Pada PT Jasa Raharja (Persero) Cabang Sumatera Selatan
DOI:
https://doi.org/10.31851/jmediasi.v1i1.2366Abstract
This study aims to determine the cash disbursement procedure for payment of compensation at PT Jasa Raharja (Persero) South Sumatra Branch. The data used in this study are primary data. The data collection techniques used were interviews and documentation. The population taken in this study is the cash disbursement procedure system at PT Jasa Raharja (Persero) South Sumatra Branch while the sample taken in this study is the procedure of payment of compensation at PT Jasa Raharja (Persero) South Sumatra Branch. The data analysis technique used in this study is a qualitative descriptive technique. Based on the results of the research on the procedure for payment of compensation to PT Jasa Raharja it is quite good but there are still many procedures that must be passed. Submission of compensation must be included with the completeness of the files in accordance with the requirements that have been determined and if these requirements are not complete then the application for filing compensation cannot be processed. For PT Jasa Raharaja's cash disbursement procedure, it is good enough, but in its financial department it is still checking BKK-Proof of Transaction Journals that sometimes BKK-Proof Journal Transaction is not right with the ERP company so the cashier does reprinting.
Â
Keywords : Cash Expenditure Procedure, Compensation Payment.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prosedur pengeluran kas terhadap pembayaran santunan pada PT Jasa Raharja (Persero) Cabang Sumatera Selatan. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Tehnik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara dan dokumentasi. Populasi yang diambil dalam penelitian ini adalah sistem prosedur pengeluaran kas pada PT Jasa Raharja (Persero) Cabang Sumatera Selatan sedangkan sampel yang diambil dalam penelitian ini adalah prosedur pembayaran santunan pada PT Jasa Raharja (Persero) Cabang Sumatera Selatan. Tehnik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah tehnik deskriptif kualitatif. Berdasarkan hasil penelitian pada prosedur pembayaran santunan pada PT Jasa Raharja sudah cukup baik akan tetapi masih banyak prosedur yang harus dilewati. Pengajuan santunan harus disertakan dengan kelengkapan berkas yang sesuai dengan persyaratan-persyaratan yang telah ditentukan dan apabila persyaratan-persyaratan tersebut belum lengkap maka permohonan pengajuan santunan belum bisa diproses. Untuk Prosedur pengeluaran kas PT Jasa Raharaja sudah cukup baik namun pada bagian keuangannya masih melakukan pengecekan BKK-Bukti Jurnal Transaksi yang terkadang BKK-Bukti Jurnal Transaksi belum tepat dengan ERP perusahaan sehingga bagian kasir melakukan pencetakan ulang.
Â
Kata Kunci : Prosedur Pengeluaran Kas, Pembayaran Santunan.
References
Kasmir. 2013. Bank Dan Lembaga Keuangan Lainnya.penerbit rajawali pers. Jakarta
Krismiaji, 2010.Sistem Informasi Akuntansi. Yogyakarta: UPP AMP YKPN.
Latumaerissa. Julius R. 2011.Bank Dan Lembaga Keuangan Lainnya.penerbit selemba empat. jakarta selatan.
Mulyadi. 2017.Sistem Akuntansi.edisi ke empat. penerbit selemba empat. yogyakarta.
Purnomo.Hendri. 2015. Prosedur Simpan Pinjam Pada Koperasi Karyawan PRIMKOPAD Rindam II Palembang.
Samryn. 2011.Pengantar Akuntansi .penerbit rajawali pers. jakarta.
Saputra.Nendra. 2014. Analisis Rosedur Pengeluaran Kas (Pembayaran Klaim) Pada PT. Asuransi Jiwasraya kantor cabang palembang kota.
Sugiyono, 2013.Metode Penelitian Bisnis.penerbit Alfabeta. Bandung.
Undang- Undang Republik Indonesia No 33 dan 34 tentang Tahun 1964 Tentang Dana Pertanggungan Wajib Kecelakaan Penumpang
Yuliana, Tri. 2014. Analisa Prosedur Pembayaran Klaim Habis Kontrak Dan Meninggal Pada AJBPUTERA 1912 kantor cabang plaju.
Downloads
Published
Issue
Section
License
The copyright of the received article shall be assigned to the publisher of the journal licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License in line with the license, authors and any users (readers and other researchers) are allowed to share and adapt the material only for non-commercial purposes. In addition, the material must be given appropriate credit, provided with a link to the license, and indicated if changes were made. If authors remix, transform or build upon the material, authors must distribute their contributions under the same license as the original.