Interpolasi Polinom Newton untuk Mengestimasi Fungsi Polinomial dari Suatu Benda Putar

Authors

  • Sagita Charolina Sihombing Universitas PGRI Palembang
  • Marmaini Marmaini
  • Agus Dahlia

DOI:

https://doi.org/10.31851/jupiter.v1i2.4994

Keywords:

Volume Benda Putar, Interpolasi Polinom Newton, Kurva

Abstract

Suatu benda putar dapat ditentukan volumenya jika kita mengetahui fungsi dari kurva benda putar tersebut. Akan tetapi dalam kehidupan sehari-hari kita sering menjumpai suatu objek benda putar yang belum dapat kita tentukan fungsinya. Dalam penelitian ini dibahas estimasi fungsi dari suatu benda putar dengan menggunakan interpolasi polinom newton. Diperoleh hasil volume dari benda putar dengan menggunakan pendekatan fungsi interpolasi polinomial newton mendekati volume aslinya.

Downloads

Published

2020-02-20