Peran Evaluasi Pembelajaran pada Mata Pelajaran Matematika Kelas V Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.31851/indiktika.v6i2.15030Keywords:
evaluasi pembelajaran, matematika, sekolah dasarAbstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan peran evaluasi pembelajaran pada mata pelajaran matematika kelas V sekolah dasar serta instrumen evaluasi pembelajaran yang digunakan dengan tujuan memperkuat pemahaman tentang peran evaluasi pembelajaran itu sendiri. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu kualitatif. Subjek pada penelitian ini yaitu siswa dan guru kelas V UPT SD Negeri 060809 Medan Kota dan objek pada penelitian ini yaitu hasil wawancara dan hasil observasi. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu wawancara dengan siswa dan guru, melakukan observasi kelas, menganalisis dokumen pendukung serta studi kepustakaan. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu analisis isi. Hasil penelitian menunjukkan peran evaluasi pembelajaran yaitu mengukur pencapaian pembelajaran, memberikan umpan balik, mengidentifikasi kelemahan dan kekuatan, serta mengarahkan perbaikan pembelajaran. Instrumen evaluasi yang digunakan antara lain tes tertulis, penugasan, dan portofolio, memberikan gambaran menyeluruh tentang bagaimana proses evaluasi pembelajaran berlangsung serta memperkuat pemahaman tentang peran evaluasi pembelajaran itu sendiri. Informasi yang diberikan oleh guru dan yang diamati selama observasi menegaskan konsistensi dalam penerapan evaluasi pembelajaran.
References
Abdurrahman, M. (2003). Pendidikan Bagi Anak Berkesulitan Belajar. PT Rineka Cipta.
Andayani, T., & Madani, F. (2023). Peran Penilaian Pembelajaran Dalam Meningkatkan Prestasi Siswa di Pendidikan Dasar. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 9(2), 924–930.
Ardana, L. N., Vega, N., Kirana, P., & Sunaryati, T. (2023). Peran Penting Evaluasi Pembelajaran pada Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan di Sekolah Dasar Berbasis Pendidikan Karakter. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(2), 15814–15819.
Basri, H. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Role Playing untuk Meningkatkan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Siswa Kelas V SDN 032 Kualu Kecamatan Tambang. Jurnal Pajar, 1(1), 38–53.
Harahap, A. N., & Romelah, R. (2022). Upaya Guru Dalam Meningkatkan Pembelajaran Melalui Hasil Evaluasi Peserta Didik Pada Mata Pelajaran PAI. Journal of Comprehensive Science (JCS), 1(1), 24–29.
Haryanto. (2020). Evaluasi Pembelajaran (konsep dan manajemen). UNY Press.
Hasbullah. (2009). Dasar-Dasar Ilmu Pendidikan. Penerbit Bumi Pers.
Irawan, Y., Sa’adah, R., Thoyibah, A., Sari, M., Muslimah, M., & A’isyah, S. (2023). Analisis Pengembangan Butir Soal Perbandingan Bertingkat ntuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Peserta Didik. Indiktika : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika, 5(2), 222–232.
Kasmiati, K., Musa, H., & Quraisy, A. (2022). Pengaruh Kemampuan Verbal, Kemampuan Numerik, dan Kecerdasan Emosional Terhadap Hasil Belajar Matematika. Indiktika : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika, 5(1), 109–117.
Kusaeri, & Suprananto. (2012). Pengukuran dan Penilaian Pendidikan. Graha Ilmu.
Kusumastuti, A., & Khoiron, A. M. (2019). Metode Penelitian Kualitatif. Lembaga Pendidikan Sukarno Pressindo (LPSP).
La Sulo, S. L., & Tirtarahardja, U. (2019). Pengantar Pendidikan. PT Rineka Cipta.
Magdalena, I., Annisa, M. N., Ragin, G., & Ishaq, A. R. (2021). Analisis Penggunaan Teknik Pre-Test dan Post-Test pada Mata Pelajaran Matematika dalam Keberhasilan Evaluasi Pembelajaran di SDN Bojong 04. Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 3(2), 150–165.
Magdalena, I., Saputri, A. E., Mutia, M., & Dara, S. D. (2020). Penilaian Berbasis Kelas dan Portofolio dalam Meningkatkan Minat Baca Siswa SDN Karang Tengah 2. Nusantara: Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 2(2), 327–341.
Moleong, L. J. (2018). Metodologi penelitian kualitatif. PT Remaja Rosdakarya.
Prasetyo, D. E. (2018). Penggunaan Metode Penugasan pada Pelajaran Matematika dan IPS dalam Meningkatkan Kemampuan Belajar Siswa. SUARA GURU: Jurnal Pendidikan Sosial, Sains Dan Humaniora, 4(2), 419–423.
Raida, A. N., Risma, R., & Dede, P. (2020). Peranan Penting Evaluasi Pembelajaran Bahasa di Sekolah Dasar. Jurnal BELAINDIKA (Pembelajaran Dan Inovasi Pendidikan, 2(1), 1–9.
Ratnawulan, E., & Rusdiana, H. A. (2015). Evaluasi pembelajaran. Pustaka Setia.
Septiani, A. N., Pratiwi, D., & Rossy, R. (2023). Evaluasi Pembelajaran dalam Meningkatan Mutu Pendidikan di Sekolah Dasar. MASALIQ, 3(5), 824–832.
Shofiyah, S. (2018). Prinsip – Prinsip Pengembangan Kurikulum dalam Upaya Meningkatkan Kualitas Pembelajaran. EDURELIGIA; JURNAL PENDIDIKAN AGAMA ISLAM, 2(2), 122–130.
Sukardjo, M., & Sugiyanta, L. (2018). Analisis Strategi Pembelajaran Matematika Kurkulum 2013 dalam Rangka Meningkatkan Nilai Pisa Matematika. JKKP (Jurnal Kesejahteraan Keluarga Dan Pendidikan), 5(1), 42–64.
Susanti, Y., Friansah, D., & As, E. S. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Realistic Mathematics Education Menggunakan Aplikasi Macromedia Flash pada Materi Spldv. Indiktika : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika, 3(1), 60–70.
Telaumbanua, M. S., Hulu, D. B. T., Zebua, N. S. A., Zalukhu, A., Herman, H., Naibaho, T., & Simanjuntak, R. M. (2023). Evaluasi dan Penilaian pada Pembelajaran Matematika. Journal on Education, 6(1), 4781–4792.
Widiana, I. W. (2016). Pengembangan Asesmen Proyek dalam Pembelajaran IPA di Sekolah Dasar. JPI (Jurnal Pendidikan Indonesia), 5(2), 147–157.
Wiryanto, W. (2020). Proses Pembelajaran Matematika di Sekolah Dasar di Tengah Pandemi Covid-19. Jurnal Review Pendidikan Dasar: Jurnal Kajian Pendidikan Dan Hasil Penelitian, 6(2), 125132.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Yusron Abda'u Ansya, Ayu Alfianita, Hanna Putri Syahkira, Syahrial Syahrial
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.