Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa pada Materi Bangun Datar

Authors

  • Risca Novita Anggraini
  • Destiniar Destiniar Universitas PGRI Palembang
  • Tika Dwi Nopriyanti Universitas PGRI Palembang

DOI:

https://doi.org/10.31851/indiktika.v5i1.9561

Keywords:

pemecahan masalah matematis, bangun datar

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan untuk mengetahui kemampuan pemecahan masalah matematis siswa pada materi bangun datar. Tempat penelitian ini dilaksanakan yaitu di SMP N 1 Betung kelas VII.F pada tahun ajaran 2020/2021 dengan jumlah siswa 31 orang yang terdiri dari 13 laki-laki dan 18 perempuan. Teknik pengumpulan data penelitian ini menggunakan soal tes sebanyak 9 soal berbentuk uraian materi bangun datar. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode deskriptif kuantitatif. Hasil analisis data diperoleh kesimpulan untuk indikator memahami masalah 66,66%, membuat atau menyusun pemodelan matematika 42,74%, memilih dan mengembangkan strategi 40,32%, serta mampu memeriksa kebenaran dan menjelaskan jawaban yang diperoleh 29,43%. Berdasarkan hasil analisis yang diperoleh dari hasil tes siswa rata-rata untuk kemampuan pemecahan masalah matematis siswa kelas VII.F pada materi bangun datar masih dalam kategori rendah sebesar 44,79

References

Aulina, N., Andinasari, A., & Nopriyanti, T. D. (2021). Keefektifan Model Missouri Mathematics Project Dengan Strategi Think Talk Write Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis. Indiktika: Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika, 3(2), 189-197.

Juhrani, J., Suyitno, H., & Khumaedi, K. (2017). Analisis Kemampuan Komunikasi Matematis Berdasarkan Self-Efficacy Siswa pada Model Pembelajaran MEA. Unnes Journal of Mathematics Education Research, 6(2), 251-258.

Ketren, O. Y., Jumroh, J., & Octaria, D. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Inkuiri Terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Ditinjau dari Motivasi Belajar Siswa. Indiktika : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika, 2(1), 58-67.

La’ia, H. T., & Harefa, D. (2021). Hubungan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis dengan Kemampuan Komunikasi Matematik Siswa. Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal, 7(2), 463-474.

Martin, W. G. (2000). Principles and Standards for School Mathematics (Vol. 1). National Council of Teachers of Mathematics.

Mufidah, I., & Budiarto, M. T. (2018). Miskonsepsi Siswa SMP dalam Memahami Konsep Bangun Datar Segiempat Ditinjau dari Gaya Belajar VAK. MATHEdunesa, 7(2), 232-239.

Narpila, S. D., & Sihotang, S. F. (2022). Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Melalui Model Pembelajaran Inquiry Berbantuan Kalkulator. Indiktika : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika, 4(2), 76-85.

Purnamasari, I., & Setiawan, W. (2019). Analisis kemampuan pemecahan masalah matematis siswa SMP pada materi SPLDV ditinjau dari kemampuan awal matematika. Journal of Medives: Journal of Mathematics Education IKIP Veteran Semarang, 3(2), 207-215.

Rahayu, N. S., & Afriansyah, E. A. (2021). Miskonsepsi Siswa SMP pada Materi Bangun Datar Segiempat. Plusminus: Jurnal Pendidikan Matematika, 1(1), 17-32.

Roebyanto, G., & Harmini, S. (2017). Pemecahan Masalah Matematika untuk PGSD. Remaja Rosdakarya.

Sariningsih, R., & Purwasih, R. (2017). Pembelajaran Problem Based Learning untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis dan Self Efficacy Mahasiswa Calon Guru. JNPM (Jurnal Nasional Pendidikan Matematika), 1(1), 163-177.

Sugiyono, D. (2013). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Alfabeta.

Sundayana, R. (2016). Media dan Alat Peraga dalam Pembelajaran Matematika: Untuk guru, calon guru, orang tua dan para pecinta matematika. Alfabeta.

Suryani, M., Jufri, L. H., & Putri, T. A. (2020). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Berdasarkan Kemampuan Awal Matematika. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 9(1), 119-130.

Yarmayani, A. (2016). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa Kelas XI MIPA SMA Negeri 1 Kota Jambi. Jurnal Ilmiah Dikdaya, 6(2), 12-19.

Downloads

Published

2022-12-31