Mengukur Kemampuan Literasi Numerasi Siswa Kelas V Sekolah Dasar dengan Media Staflash

Authors

  • Wuli Oktiningrum Universitas Islam Raden Rahmat Malang
  • Annisa Syaidatul Ramadhani Universitas Islam Raden Rahmat

DOI:

https://doi.org/10.31851/indiktika.v5i1.9747

Keywords:

pengembangan media, mengukur, literasi numerasi

Abstract

Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk mengukur kemampuan literasi numerasi siswa kelas 5 sekolah dasar dengan mengetahui kevalidan dan kelayakan media, kepraktisan media, dan peningkatan kemampuan literasi numerasi dengan media yang dikembangkan. Penelitian ini dilaksankan di SDN 1 Gampingan. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan (Research and Development) untuk menghasilkan produk berupa media Staflash (Statistic Flash) dengan model pengembangan ADDIE. Model pengembagan ADDIE terdiri dari lima tahap yaitu : tahap analisis, tahap desain, tahap pengembangan, tahap impelemntasi, dan tahap evaluasi. Teknik analisis data dilakukan dengan  analisis data kuantitatif dan kualitatif dengan perhitungan validasi ahli, pre-test, post-test, dan uji gain score. Hasil keseluruhan validasi ahli materi mendapatkan skor sebesar 92,5% dan hasil validasi ahli media sebesar 96,25% artinya media layak dan valid untuk digunakan. Hasil pre-test dan post-test untuk kelompok besar dan kecil membuktikan bahwa terdapat peningkatan hasil belajar siswa dibuktikan dengan hasi uji gain score. Hasil uji gain score pada kelompok kecil sebesar 0,92 dan kelompok besar sebesar 0,90 dengan kriteria tinggi.

 

References

Andikayana, D. M. (2021). Pengembangan Instrumen Asesmen Kompetensi Minimum (AKM) Literasi Membaca Level 2 untuk Siswa Kelas 4 SD. Universitas Pendidikan Ganesha.

Anisa, A. R., Ipungkarti, A. A., & Saffanah, K. N. (2021). Pengaruh Kurangnya Literasi serta Kemampuan dalam Berpikir Kritis yang Masih Rendah dalam Pendidikan di Indonesia. Current Research in Education Series Journal, 01(1), 1-12.

Cipta, R. R. P., & Prabawati, M. N. (2019). Kesulitan Siswa Sekolah Dasar Berkaitan dengan Soal-Soal Pemecahan Masalah. Prosiding Seminar Nasional & Call For Papers, 510-515.

Ekowati, D. W., Astuti, Y. P., Utami, I. W. P., Mukhlishina, I., & Suwandayani, B. I. (2019). Literasi Numerasi di SD Muhamadiyah. ELSE (Elementary School Educatio Journal), 3(4), 93-103.

Hidayat, F., & Nizar, M. (2021). Model ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation and Evaluation) dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam. Jurnal Inovasi Pendidikan Agama Islam (JIPAI), 1(1), 28-38.

Hodiyanto, H., Darma, Y., & Putra, S. R. S. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Macromedia Flash Bermuatan Problem Posing Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 9(2), 323-334.

Masykur, R., Nofrizal, N., & Syazali, M. (2017). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika dengan Macromedia Flash. Al-Jabar : Jurnal Pendidikan Matematika, 8(2), 177-186.

Mcgriff, S. J. (2000). Instructional System Design ( ISD ): Using the ADDIE model. Penn State University

Nasoha, S. R., Araiku, J., Pratiwi, W. D., & Yusup, M. (2022). Kemampuan Numerasi Siswa Melalui Implementasi Bahan Ajar Matematika Berbasis Problem Based Learning. Indiktika : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika, 4(2), 49-61.

Nirmala, S. D. (2022). Problematika Rendahnya Kemampuan Literasi Siswa di Sekolah Dasar. Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 11(2), 393-402.

Nurhalisa, S., Ma’rufi, M., & Baharuddin, M. R. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Asesmen Kompetensi Minimum dan Pemecahan Masalah. Jurnal Literasi Digital, 1(3), 192-202.

Oktiningrum, W., & Rahayu, L. I. (2022). Pengembangan Instrumen Soal HOTS pada Materi Operasi Hitung Bilangan Bulat Positif untuk Meningkatkan Literasi Numerasi Siswa Kelas II SDN 3 Kademangan. Cakrawala Jurnal Ilmiah Bidang Sains, 1(1), 1-6.

Oktiningrum, W., & Wardhani, D. A. P. (2019). Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa Sekolah Dasar Melalui Soal Higher Order Thinking Skills. MaPan, 7(2), 281-290.

Oktiningrum, W., & Wardhani, D. A. P. (2020). Developing Hot Mathematics Task with Indonesian Heritage as Context to Assess Mathematical Literacy of Students in Primary School. International Journal for Educational and Vocational Studies, 1(8), 69-73.

Sari, D. I., & Sari, N. (2019). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Berbasis Realistic Mathematics Education pada Materi Aritmatika Sosial. AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 8(2), 310-322.

Sumarni. (2018). Analisis Kesulitan dalam Menyelesaikan Soal Literasi Matematika Ditinjau dari Kemampuan Awal Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Makassar. Universitas Negeri Makassar.

Suparni. (2016). Metode Pembelajaran Membaca Doa Berbasis Multimedia untuk Anak Usia Dini. 2(1), 57-63.

Supriadi, A., & Ningsih, Y. L. (2022). Kemampuan Representasi Matematis Mahasiswa pada Materi Distribusi Peluang. Indiktika : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika, 4(2), 14-25.

Supriyono. (2018). Pentingnya Media Pembelajaran untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa. Pendidikan Dasar, II, 43-48.

Susanti, Y., Friansah, D., & Elly S, A. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Realistic Mathematics Education Menggunakan Aplikasi Macromedia Flash pada Materi SPLDV. Indiktika : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika, 3(1), 60-70.

Tiurlina. (2013). Remedial untuk Meningkatkan Hasil Belajar. EduHumaniora, 5(2), 128-134.

Downloads

Published

2022-12-31