Penggunaan Media Pembelajaran Jarimatika dengan Metode Drill Sebagai Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Matematika : Materi Perkalian Dasar

Authors

  • Fitria Lestari fitria@gmail.com
  • Joemar P Antonio Phillipine Christian University
  • Deni Efendi Universitas Muhammadiyah Lampung
  • Noprisa Noprisa Universitas Muhammadiyah Lampung
  • Endri Yeni Madrasah Aliyah Negeri 1 Lampung

Keywords:

Metode Pembelajaran, Jarimatika, Drill, Hasil Belajar Matematika

Abstract

Latar belakang masalah pada penelitian tindakan kelas ini adalah nilai rata-rata hasil belajar matematika kelas III SDN 2 Gunung Tiga pada kompetensii dasar melakukan perkalian yang hasilnya tiga, angka menunjukkan hasil yang kurang maksimal, dari jumlah siswa 15 orang hanya 5 siswa yang telah memenuhi kriteria ketuntasan minimal (KKM) sedangkan sisanya sebanyak 10 siswa belum memenuhi kriteria ketuntasam minimal. Upaya meningkatkan hasil belajar matematika pada materi perkalian dasar dengan penggunaan media pembelajaran jarimatika dan metode drill di siswa kelas III SD  Negeri 2 gunung Tiga. Pelaksanaan perbaikan pembelajaran dilakukan 2 siklus. Pada siklus 1 terdapat kekurangan dalam penggunaan metode jarimatika yang diperbaiki pada siklus 2 sehingga kegiatan pembelajaran menjadi lebih efektif. Melalui dengan penggunaan media pembelajaran jarimatika dan metode drill siswa menjadi aktif dan interaktif sehingga kegiatan pembelajaran matematika menjadi lebih menyenangkan. Hal ini terlihat data hasil belajar siswa yang  diperoleh pada prasiklus mencapai tingkat ketuntasan 33% kemudian pada siklus I mencapai Tingkat ketuntasan yaitu 57% dengan peningkatan ketuntasan hasil belajar siswa mencapa 24% kemudian pada siklus II hasil belajar siswa mencapai ketuntasan sebesar 93,3% sehingga selisih hasil belajar siswa dengan siklus I mencapai 36.3%Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa penerapan dengan penggunaan media pembelajaran jarimatika dan metode drill diharapkan dapat meningkatkan hasil belajar matematika materi perkalian dasar pada siswa kelas III SD Negeri 2 Gunung Tiga.

References

Afriani, D., Fardila, A., & Septian, G. D. (2019). Penggunaan Metode Jarimatika Dalam Meningkatkan Kemampuan Berhitung Perkalian Pada Siswa Sekolah Dasar. Journal of Elementary Education, 2(5).

Arianti, W., & Darsana. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Problem Posing Berbantuan Media Semi Konkret terhadap Kompetensi Pengetahuan Matematika. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 3(4). https://doi.org/10.23887/jisd.v3i4.21765.

Benavides-Varela, S., Zandonella Callegher, C., Fagiolini, B., Leo, I., Altoè, G., & Lucangeli, D. (2020). Effectiveness of digital-based interventions for children with mathematical learning difficulties: A meta-analysis. Computers and Education, 157. https://doi.org/10.1016/j.compedu.2020.103953

DS, Y. N., Sadiah, T. L., & Dewi, S. M. (2020). The Influence Quantum Learning Model To Critical Thinking Ability. In … Journal of …. journals.researchsynergypress.com. https://journals.researchsynergypress.com/index.php/ijtaese/article/view/134

Elita, S.-. (2012). Efektifitas Metode Jarimatika dalam Meningkatkan Kemampuan Perkalian Bagi Anak Kesulitan Belajar (Single Subject Research di Kelas V SDN 24 Aie Angek Sijunjung. E-JUPEKhu, 1(1), 32. http://ejournal.unp.ac.id/index.php/jupekhu

Fischer, U., Suggate, S. P., & Stoeger, H. (2022). Fine motor skills and finger gnosia contribute to preschool children’s numerical competencies. Acta Psychologica, 226(vember). https://doi.org/10.1016/j.actpsy.2022.103576

Fransiska, C., Masykur, R., & Putra, F. G. (2019). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis: Dampak Metode Drill ditinjau dari Gaya Belajar. Desimal, 2(2), 131 – 140. https://doi.org/10.24042/djm.v2i2.4147.

Hartinah, S., Sholikhah, R. ., Umam, R., Syazali, M., Andrianti, S., Melinda, A., Siregar, A., Rosalina, & Lestari, F. (2018). Aplication Auto-play Media Studio (AMS) 8 for Learning Media of Logarithm Function. Journal of Engineering & Technology, 7(4). https://doi.org/https://doi.org/10.14419/ijet.v7i4.27914

Huda, S., Sholikhakh, R. A., Bina, N. S., Lestari, F., Habibi, B., Suharso, & Suharso, P. (2019). Effect of Application Smart Circuit Learning Media to Mathematics Learning Outcomes: A Case Study of Islamic School Students. Education Journal of Gifted Young Scientists, 7(4), 699–715. https://doi.org/https://doi.org/10.17478/jegys.597053

Indah, R. P. (2015). Efektivitas jarimatika untuk meningkatkan kemampuan berhitung siswa sekolah dasar kelas III. DutaCom Journal, 8(2), 1–7.

Jaelani, A., & Aisyah, S. (2017). Pengaruh Metode Drill terhadap Hasil Belajar Matematika Materi Perkalian pada Siswa Kelas III MIN Kota Cirebon. Al Ibtida: Jurnal Pendidikan Guru MI, 4(1), 87. https://doi.org/https://doi.org/10.24235/al.ibtida.snj.v4i1.1472.

Lestari, F., Buang, S., Muhammad, S., Antoni, S., Madiyo, M., Durrul, J., & Rofiqul, U. (2019). Cooperative Learning Application with the Method of Network Tree Concept Map: Based on Japanese Learning System Approach. Education Journal of Gifted Young Scientists, 7(1), 15–32. https://doi.org/https://doi.org/10.17478/jegys.471466

Lestari, F., Dalman, D., Noprisa, N., Efendi, D., Ariyanti, I., Anggara, B., & Umam, R. (2021). The effectiveness of math learning based on multiple intelligence: Implications at MTs Darul Ma’wa. AIP Conference Proceedings, 1, 2438. https://doi.org/https://doi.org/10.1063/5.0071296

Lestari, F., Efendi, D., & Dara, T. (2023). Video Online Learning: An Alternative for Students’ Mathematics Problem Solving. Bulletin of Science Education, 3(3), 171–178. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.51278/bse.v3i3.807

Nurshifa, D. D. (2022). Peningkatan Kemampuan Pemahaman Matematis Peserta Didik Menggunakan Media Video Pembelajaran Pasca Covid-19. Hipotenusa, 5(1), 46–55.

Rahayu, I., Prastowo, A. Y., & Ni’am, F. (2021). Pengaruh Metode Jarimatika Terhadap Hasil Belajar Siswa pada Materi Perkalian Hitung Cepat Kelas II SD Laboratorium Universitas Nahdlatul Ulama Blitar. Patria Education Jurnal, 1(2).

Tiara Astari, N. W. (2019). Permainan Bakbelin Untuk Meningkatan Kemampuan Berhitung Permulaan Pada Anak Usia 5-6 Tahun Di Raudatul Athfal An-Nuur, Subang – Jawa Barat, Jakarta. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini.

Downloads

Published

2024-01-31

How to Cite

Lestari, F., Antonio, J. P., Efendi, D., Noprisa, N., & Yeni, E. (2024). Penggunaan Media Pembelajaran Jarimatika dengan Metode Drill Sebagai Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Matematika : Materi Perkalian Dasar . Wahana Didaktika : Jurnal Ilmu Kependidikan, 22(1), 259–267. Retrieved from https://jurnal.univpgri-palembang.ac.id/index.php/didaktika/article/view/15197