Uji Histologi Udang Putih (Liptopenaeus vannamei) Selama Penyimpanan Pada Suhu Rendah

Authors

  • Dion Mayodra
  • Fitra Mulia Jaya Faculty of Fisheries, University of PGRI Palembang
  • Tri Widayatsih

DOI:

https://doi.org/10.31851/jipbp.v16i2.6541

Keywords:

Keywords, Shirmp, Storage, Low Tempaerature

Abstract

Desa Sungsang merupakan salah satu desa yang berada di Kabupaten Banyuasin Sumatera Selatan berbatasan dengan laut Bangka sehingga potensi hasil perikanan sangat tinggi. Salah satu hasil tangkapan penduduk di daerah tersebut adalah udang. Hasil tangkapan para nelayan di desa Sungsang didistribusikan ke perusahan pembekuan udang atau ikan melalui pos-pos perwakilan yang ada di Desa Sunsang. Selain itu,  udang juga didistribusikan ke wilayah Kabupaten Banyuasin dan Palembang dengan waktu tempuh 2,5-3 jam. Ketika sampai di Palembang, terkadang udang bekukan terlebih dahulu sebelum dibawa ke pasar untuk didistribusikan ke konsumen Seperti kita ketahui bahwa udang merupakan hasil perikanan yang mudah mengalami kemunduran mutu.  Oleh karena itu, peneliti bertujuan untuk mengetahui keadaan struktur sel dan jaringan tubuh udang yang didistribusikan dari Desa Sungsang dengan melalui uji Histologi. Udang yang akan di amati yaitu udang yang ditransportasikan dengan suhu 4oC dan selanjutnya dilakukan penyimpanan pada suhu tersebut. Pengamatan dilakukan sampai hari 12 hari dengan interval hari ke-0,ke-3, ke-6, ke-9 dan hari ke-12. Penelitian ini dilakukan pada bulan April-Mei 2018. Hasil uji Histologi menunjukkan bahwa struktur jaringan tubuh daging udang sudah mulai merenggang  pada hari ke-3 sampai hari ke-12.

References

Adiwijaya, D., Supito, I. Sumantri. 2008. Penerapan Teknologi Budidaya Udang Vaname (Litopenaeus vannamei) Semi Intensif Pada Lokasi Tambak Salinitas Tinggi. Media Budidaya Air Payau Perekayasaan. Balai Besar Pengembangan Budidaya Air Payau Jepara. 7:54-72.2003

Gokoglu N, Yerlikaya P. 2008. Inhibition effects of grape seed extracts on melanosis formation in shrimp (Parapenaeus longirostris ). International Journal of Food Science and Technology 43: 1004–1008.

Kim J, Marshall MR, Wei C.2000. poly phenoloxidase. Di dalam : Haard NF dan Simpson BK, editor. Seafood Enzy Mes Utilization and Infuence on Postharvest Seafood Quality. New York (US) : Marcell Dekker,inc . hlm 271-316.

Mulia, FJaya., Anggraini AY.,& Perwitasari, L. 2018. PKM Wirausaha Pengolahan Produk Berbahan Baku Udang di Kabupaten Banyuasin Provinsi Sumatera Selatan. Prosiding SemNas Avoer 10. 31 Oktober. 2018. Hal : 884-890.

Nurjanah, Abdullah A, Kustiariyah. 2011. Pengetahuan dan Karakteristik Bahan Baku Hasil Perairan. Bogor (ID): IPB Press.

Pornrat S, Sumate T, Rommance S, Sumolaya K, Kerr WL. 2007. Changes in thde ultrastructure and texture of prawn muscle (Macrobrachuim rosenbergii) 20during cold storage. LWT-Food Science and Technology40:1747-1754.doi:10.1016/j.lwt.2007.01.006

Suwetja IK. 2011. Biokimia Hasil Perikanan. Jakarta (ID): Media Prima Aksara.

Utari SA. 2014. Kemunduran Mutu Udang Putih: Organoleptik, blackspot, histologist, dan enzimatis [skripsi]. Bogor (ID): Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan, Institut Pertanian Bogor.

Zamorano JP, Alvarez OM, Montero P, Guillen MCG. 2009. Characterisation and tissue distribution of polyphenol oxidaase of deepwater pink shrimp (Parapenaeus longirostris). Food Chemistry 112: 104 -111.

Downloads

Additional Files

Published

2022-01-06

How to Cite

Mayodra, D., Jaya, F. M., & Widayatsih, T. (2022). Uji Histologi Udang Putih (Liptopenaeus vannamei) Selama Penyimpanan Pada Suhu Rendah. Jurnal Ilmu-Ilmu Perikanan Dan Budidaya Perairan, 16(2), 95–103. https://doi.org/10.31851/jipbp.v16i2.6541