Sebaran Daerah Penangkapan Pancing Ulur Ikan Tuna di Samudera Hindia

Authors

  • Defra Monika
  • Adnal Yeka
  • harisjon Harisjon
  • Zalmirosano Zalmirosano
  • deni sarianto Politeknik Kelautan dan Perikanan Dumai

DOI:

https://doi.org/10.31851/jipbp.v16i2.6920

Keywords:

fishing ground, east season, east west transition season

Abstract

Daerah penangkapan telah lama digunakan oleh para nelayan untuk menentukan potensial atau tidak suatu perairan. Pemetaan daerah penangkapan seringkali dilupakan oleh nelayan dalam menentukan potensial atau tidaknya suatu perairan yang akan dijadikan sasaran penangkapan ikan tuna. Penelitian ini bertujuan untuk memetakan daerah penangkapan dengan alat tangkap pancing ulur/hand line dan ukuran ikan yang ditangkap yang dioperasikan oleh nelayan PPS Bungus di Samudera Hindia. Penelitian ini dilaksanakan di Perairan Kepulauan Mentawai, Propinsi Sumatera Barat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat tiga wilayah daerah penangkapan di Samudera Hindia yaitu (1) Zona Pulau Siberut, (2) Zona antar Pulau Siberut dan Sipora dan (3) zona Sipora. Hasil tangkapan paling banyak di peroleh pada Musim peralihan timur barat yaitu pada bulan September sebanyak 61 ekor dengan berat 3159 kg sedangkan selanjutnya pada bulan Oktober sebanyak 59 ekor dengan berat 3050 kg. Hasil tangkapan pada musim timur terbanyak yaitu pada bulan Juli dengan jumlah 50 ekor serta berat 2389 kg. Secara keseluruhan, penelitian ini menemukan bahwa hasil tangkapan dengan menggunakan hand line tuna banyak digunakan pada daerah yang terdapat upwelling. Kepulauan Mentawai merupakan salah satu perairan yang terdapat upwelling.

References

Agustina, M., Setyadji, B., & Tampubolon, P. A. R. P. (2019). Perikanan Tuna Sirip Kuning (Thunnus albacares Bonnaterre, 1788) pada Armada Tonda di Samudera Hindia Selatan Jawa. BAWAL Widya Riset Perikanan Tangkap, Volume 11. No. 3. hal: 161–173.

Block, B. A., Keen, J. E., Castillo, B., Dewar, H., Freund, E. V., Marcinek, D. J., Brill, R. W., & Farwell, C. (1997). Environmental preferences of yellowfin tuna (Thunnus albacares) at the northern extent of its range. Marine Biology, Volume 130 No.1. hal: 119–132.

Demi, L. A., Waas, H. J. D., Sarianto, D., & Haris, R. B. K. (2020). Karakteristik Oseanografi Pada Daerah Penangkapan Ikan Tuna Di Samudra Hindia Bagian Timur Indonesia. Jurnal Ilmu-Ilmu Perikanan Dan Budidaya Perairan, Volume 15 No.1. hal: 48–62.

(DKP) Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Sumatera Barat. 2020. Laporan Statistik Perikanan Provinsi Sumatera Barat Tahun 2020. DKP Sumbar

Kitagawa, T., Nakata, H., Kimura, S., Itoh, T., Tsuji, S., & Nitta, A. (2000). Effect of ambient temperature on the vertical distribution and movement of Pacific bluefin tuna Thunnus thynnus orientalis. Marine Ecology Progress Series, Volume 206 hal; 251–260.

Rita, L., Domu, Simbolon, & Tri,Wiji, Nurani. (2015). Terbentuknya Daerah Penangkapan Ikan dengan Light Fishing. Volume 4 No.1. hal: 27-36.

Rudin, M. J., Irnawati, R., & Rahmawati, A. (2017). Perbedaan Hasil Tangkapan Bagan Tancap Dengan Menggunakan Lampu Cfl Dan Led Dalam Air (Leda) Di Perairan Teluk Banten (Differences Of Fixed Lift Net Catch Result By Using Cfl Lamps And Underwater Led In Banten Bay Water). Jurnal Perikanan Dan Kelautan P–Issn, Volume 7 No.2. hal: 167-180.

Sangkoy, R., Labaro, I. L., & Paransa, I. J. (2020). Kajian Operasi Penangkapan Pancing Ulur Pelagis Besar yang Menggunakan Umpan Hidup (The Study of Operation of Large Pelagic Hand line Using Live Bait). Jurnal Ilmu Dan Teknologi Perikanan Tangkap, Volume 5 No.1. hal: 30-34.

Sarianto, D., Istrianto, K., & Djunaidi. (2019). Sebaran Rumpon di Samudera Hindia pada Daerah Penangkapan Purse Seine. Jurnal Airaha, Volume 8 No.2. hal: 059–066.

Sarianto, D., Simbolon, Domu, & Wiryawan, Budy. (2016). Dinamika Daerah Penangkapan Ikan, Kaitannya Dengan Aktivitas Pertambangan Nikel Kabupaten Halmahera Timur.

Simbolon, D., Silvia, S., & Wahyuningrum, P. I. (2013). Pendugaan Thermal Front dan Upwelling sebagai Indikator Daerah Potensial Penangkapan Ikan di Perairan Mentawai (The Prediction of Thermal Front and Upwelling as Indicator of Potential Fishing Grounds in Mentawai Water). Marine Fisheries: Journal of Marine Fisheries Technology and Management, Volume 4 No. 1. hal: 85–95.

Supramono & Utami, I. (2004). Desain Proposal Penelitian. Andi Offset, Yogyakarta.

Downloads

Additional Files

Published

2022-01-01

How to Cite

Monika, D., Yeka, A., Harisjon, harisjon, Zalmirosano, Z., & sarianto, deni. (2022). Sebaran Daerah Penangkapan Pancing Ulur Ikan Tuna di Samudera Hindia. Jurnal Ilmu-Ilmu Perikanan Dan Budidaya Perairan, 16(2), 130–137. https://doi.org/10.31851/jipbp.v16i2.6920