PENGEMBANGAN SOAL HIGHER ORDER THINKING SKILLS BERBASIS BUDAYA JAWA TIMUR UNTUK MENGUKUR PENALARAN SISWA SD

Authors

  • Aina Lutfi Alfiatin Universitas Islam Raden Rahmat
  • Wuli Oktiningrum Universitas Islam Raden Rahmat

DOI:

https://doi.org/10.31851/indiktika.v2i1.3395

Abstract

 

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan soal matematika tipe HOTS yang valid dan praktis yang dapat digunakan untuk mengukur penalaran siswa. Pengembangan soal HOTS ini dibuat dengan menggunakan beberapa konteks budaya dari berbagai daerah Jawa Timur, diantaranya daerah Nganjuk, Jawa, Malang, dan Madura. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian pengembangan. Model yang digunakan adalah model pengembangan tipe formative research Tessmer, yaitu preliminary dan tahap formative evaluation  yang terdiri dari self evaluation, prototyping (expert review, one-to-one,  dan small group), serta field test. Subjek pada one to one sebanyak 3 siswa kelas V Imam Bonjol, subjek pada small group sebanyak 6 siswa kelas V Imam Bonjol, dan subjek pada field test sebanyak 28 siswa kelas V Diponegoro SD Sunan Giri Ngebruk. Berdasarkan hasil penelitian, diperoleh instrumen tes yang valid, dengan kriteria tinggi yaitu 4,33 dan reliabel dengan kriteria tinggi yaitu nilai 0,85. Hasil rata-rata tingkat kesukaran soal 0,67 dengan kategori sedang, dan hasil rata-rata daya pembeda 0,34 dengan kategori baik. Dari field test, hasil rata-rata kemampuan penalaran siswa 67,85 dengan kategori cukup., terdapat 7 siswa (25%) memiliki kemampuan penalaran sangat baik, 7  siswa (25%) memiliki kemampuan penalaran baik, 3 siswa (10,71%) memiliki kemampuan penalaran cukup, dan 11 siswa (39,29%) memiliki kemampuan penalaran kurang.

 

Kata kunci : pengembangan, soal tes, kemampuan penalaran

 

ABSTRACT

This study aims to produce mathematical problems that are valid and practical HOTS types that can be used to measure student reasoning. The development of the HOTS question was made using several cultural contexts from various regions of East Java, including the Nganjuk, Java, Malang and Madura regions. This type of research used is development research. The model used is the Tessmer formative research type development model, which is the preliminary and formative evaluation stage which consists of self evaluation, prototyping (expert review, one-to-one, and small groups), and field tests. Subjects in one to one were 3 students in grade V Imam Bonjol, subjects in small group were 6 students in grade V Imam Bonjol, and subjects in the field test were 28 students in grade V Diponegoro SD Sunan Giri Ngebruk. Based on the results of the study, obtained a valid test instrument, with a high criterion of 4.33 and reliable with a high criterion of 0.85. The average results of the level of difficulty of 0.67 in the medium category, and the average yield of 0.34 in the good category. From the field test, the average results of students reasoning ability 67.85 with enough categories. There are 7 students (25%) have very good reasoning abilities, 7 students (25%) have good reasoning abilities, 3 students (10.71% ) have sufficient reasoning ability, and 11 students (39.29%) have less reasoning ability.

Keywords : development, test questions, reasoning ability

References

Anderson, L.W., and Krathwohl, D.R. 2001. A Taxonomy for Learning, Teaching, and Assesing; A revision of Bloom’s Taxonomy of Education Objectives. New York: Addison Wesley Lonman Inc.

Arikunto, Suharsimi. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Dewi, Nastitisari. 2016. Analisis Kemampuan Berpikir Kompleks Siswa Melalui Pembelajaran Berbasis Masalah Berbantuan Mind Mapping. Jurnal Edu Sains, Vol 8(1) : 99-107. [Online]. Tersedia: http://journal.uinjkt. ac.id/index. php/ edusains. [20 Oktober 2018].

Kemendikbud. 2016. Hasil Survei PISA Peningkatan Capaian Indonesia termasuk Empat Besar. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Badan Penelitian dan Pengembangan. [Online]. Tersedia: http://kemdikbud.go.id. [19 Oktober 2018].

Krathwohl. 2002. A Revision of Bloom’s Taxonomy: An Overview. College of Education. The Ohio State University.

Laily, Nur Rochmah. 2013. Analisis Soal Tipe Higher Order Thinking Skill (HOTS) Dalam Soal UN Kimia SMA Rayon B Tahun 2012/2013. Jurnal Kaunia, Vol. 9(1) : 27-39. [Online]. Tersedia: http://jurnal.unswagati.ac.id/index.php /Euclid/article /download/323/203. [19 Oktober 2018].

Samani, Muchlas. 2014. Siswa Kita Jeblog di PISA, Mengapa?.

[Online]. Tersedia: http://eksis.ditpsmk.net/artikel/siswa-kita-jeblok-di-pisa-mengapa. [20 Oktober 2018].

Sukardi. 2014. Metodologi Penelitian Pendidikan. Yogyakarta: Bumi Aksara.

Sutarno. 2012. Serba-serbi Manajemen Bisnis. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Tessmer, Martin. 1993. Planning and Conducting Formative Evaluations: Improving the Quality of Education and Training. London: Kogan.

Downloads

Published

2019-12-10