Pengaruh Motivasi Belajar Terhadap Kemandirian Belajar Siswa Kelas IX A SMP Sudirman Ambarawa

Authors

  • Syalma Trisnawaty UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA
  • Tritjahjo Danny Soesilo UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA
  • Setyorini Setyorini UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

DOI:

https://doi.org/10.31851/juang.v5i2.7891

Keywords:

Motivasi Belajar, Kemandirian Belajar

Abstract

ABSTRAK
Penelitian ini dilaksanakan di SMP Islam Sudirman Ambarawa, dengan populasi kelas IX A yang berjumlah 31 orang dan merupakan sampel total. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui signifikansi pengaruh motivasi belajar terhadap kemandirian belajar siswa kelas IX A SMP Islam Sudirman Ambarawa. Alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini adalah angket Kemandirian Belajar yang disusun berdasarkan teori Slameto (2002), dan Motivasi Belajar berdasarkan teori Hamzah B Uno (2013). Teknik analisis yang digunakan adalah regresi linier sederhana yang diolah dengan bantuan program SPPS version 21.0 for Windows. Hasil regresi yang diperoleh nilai sig. 0.042 artinya ada pengaruh yang signifikan variabel motivasi belajar terhadap kemandirian belajar siswa kelas IX A SMP Islam Sudirman Ambarawa. Kemudian didapati nilai Rsquare yakni 0.134, artinya variabel motivasi memiliki persentase sumbangan sebesar 13,4% terhadap variabel kemandirian, sedangkan sisanya yakni 86,6% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

References

DAFTAR RUJUKAN

Batubara, S., & Nugroho, R. R. (2021). Hubungan Motivasi Belajar Dengan Kemandirian Belajar Siswa Kelas IX MTSN 28 Jakarta Pada Masa Pandemi. Guidance: Jurnal Bimbingan dan Konseling, 18(01), 8-16. https://uia.e-journal.id/guidance/article/view/1472 diakses pada tanggal 21 Februari 2022 pukul 22.32

Darmawanti, A. (2018). Pengaruh Motivasi Belajar Terhadap Kemandirian Belajar Pada Siswa Yang Dimediasi Oleh Kreativitas (Doctoral dissertation, University of Muhammadiyah Malang).

https://eprints.umm.ac.id/45923/ diakses pada tanggal 9 Januari 2022 pukul 20.23.

Fauziah, N., Sobari, T., & Supriatna, E. (2021). Hubungan Motivasi Belajar Dengan Kemandirian Belajar Siswa SMP N 6 Garut. Fokus (Kajian Bimbingan & Konseling dalam Pendidikan), 4(1), 49-55.

https://www.journal.ikipsiliwangi.ac.id/index.php/fokus/article/view/5951 diakses pada tanggal 21 Februari 2022 pukul 22.25.

Islami, R. M. (2021). Hubungan motivasi belajar dengan kemandirian belajar anak di luar sekolah pada masa covid 19 di perumahan kekeri indah. Transformasi: Jurnal Penelitian dan Pengembangan Pendidikan Non Formal Informal, 7(1).

http://ejournal.undikma.ac.id/index.php/transformasi/article/view/4069 diakses pada tanggal 21 Februari 2022 pukul 22.43

Jannati, M. (2016). Pengaruh Motivasi Belajar dan Disiplin Terhadap Kemandirian Belajar Ekonomi Siswa Kelas XI IPS di SMA Negeri 11 Kota Jambi. Skripsi. FKIP Universitas Jambi.

https://docplayer.info/98299077-Pengaruh-motivasi-belajar-dan-disiplin-terhadap-kemandirian-belajar-ekonomi-siswa-kelas-xi-ips-di-sma-negeri-11-kota-jambi.html diakses pada tanggal 9 Januari 2022 pukul 16.00

Kemalasari, L. D., & Ismanto, B. (2018). Pengaruh Motivasi Dan Kedisiplinan Terhadap Kemandirian Belajar Pelajaran Ekonomi Dikalangan Siswa Sekolah Menengah Atas. Jurnal Penulisan Pengembangan Kependidikan. https://ejournal.uksw.edu/satyawidya/article/view/1195 diakses pada tanggal 9 Januari 2022 pukul 15.47

Maryam, Siti. (2015).†Hubungan Kemandirian Belajar dengan Prestasi Belajar Bahasa Inggris Peserta Didik di SMPN 14 Palangka Raya Tahun Pelajaran 2014/2015. Skripsi. Pendidikan Bimbingan Konseling Universitas Muhammadiyah Palangka Raya.

https://adoc.pub/download/2015skripsi8ab84081f6b9aa13485c9acd4c3fca7512450.html diakses pada tanggal 9 Januari 2022 pukul 19.49

Nashar. 2004. Peranan Motivasi dan Kemampuan awal dalam kegiatan Pembelajaran. Jakarta: Delia Press. (Online)

http://layanan.dispusip.bandung.go.id/opac/detail-opac?id=5403 diakses pada tanggal 9 Januari 2022 pukul 17.03

Negoro, Suratina Tirto. 2008. Kecenderungan Hidup Mandiri. Bandung: Tarsito

Rahmawati, D. 2016. Hubungan antara kemandirian belajar dengan hasil belajar siswa SD Negeri Purwoyoso 06 Semarang (Doctoral dissertation, Universitas Negeri Semarang).

http://lib.unnes.ac.id/id/eprint/29172 diakses pada tanggal 9 Januari 2022 pukul 19.43

Rahmawati, R. 2016. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Motivasi Belajar Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Piyungan pada Mata Pelajaran Ekonomi Tahun Ajaran 2015/2016. Skripsi. Universitas Negeri Yogyakarta.

https://eprints.uny.ac.id/41152/1/RIMA%20RAHMAWATI%20(SKRIPSI%20FULL).pdf diakses pada tanggal 9 Januari 2022 pukul 17.12

Saputra, R. M. A., Hariyadi, A., & Sarjono, S. (2021). Pengaruh Motivasi Dan Efikasi Diri Terhadap Kemandirian Belajar Sistem Daring Pada Siswa Kelas XII IPS SMA Negeri Kedungadem Bojonegoro. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 7(3), 840-847.

https://www.ejournal.unma.ac.id/index.php/educatio/article/view/1268 diakses pada tanggal 9 Januari 2022 pukul 20.18

Septiana, W. O. A. (2020). Pengaruh Motivasi Belajar terhadap Kemandirian Belajar Siswa Kelas Xi SMA Islam Sultan Agung 1 Semarang pada Mata Pelajaran Fiqih selama Masa Pandemi Covid-19 (Doctoral dissertation, Universitas Islam Sultan Agung Semarang).

http://repository.unissula.ac.id/id/eprint/19559 diakses pada tanggal 9 Januari 2022 pukul 16.21

Sugiyono. 2017. Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Soesilo, T. D. 2018. Penelitian Inferensial dalam Bidang Pendidikan. Salatiga: Satya Wacana University Press.

Syamsu Yusuf. 2009. Program Bimbingan dan Konseling di Sekolah. Bandung: Rizqi Perss.

Umar Tirtahardja dan La Sulo. 2005. Pengantar Pendidikan. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Downloads

Published

2022-09-28

How to Cite

Trisnawaty, S., Soesilo, T. D., & Setyorini, S. (2022). Pengaruh Motivasi Belajar Terhadap Kemandirian Belajar Siswa Kelas IX A SMP Sudirman Ambarawa. Jurnal Wahana Konseling, 5(2), 125–136. https://doi.org/10.31851/juang.v5i2.7891